Home / Ekonomi / Sulteng

Rabu, 12 Januari 2022 - 21:48 WIB

Tekan Inflasi di Sulteng, Bank Indonesia Dorong Operasi Pasar Murah

BI Sulteng menggelar High Level Meeting Pencegahan dan Pengendalian Inflasi Tahun 2022 hingga 2024, Rabu (12/1/2022)/hariansulteng

BI Sulteng menggelar High Level Meeting Pencegahan dan Pengendalian Inflasi Tahun 2022 hingga 2024, Rabu (12/1/2022)/hariansulteng

HARIANSULTENG.COM – Bank Indonesia (BI) Perwakilan Sulawesi Tengah (Sulteng) mendorong diadakannya operasi pasar murah guna menekan laju inflasi.

Hal itu disampaikan Kepala Kantor Perwakilan BI Sulteng, M Abdul Majid Ikram di acara “High Level Meeting Pencegahan dan Pengendalian Inflasi Tahun 2022 hingga 2024, Rabu (12/1/2022).

“Optimasi pasar murah, di mana berasnya dari pemerintah kemudian pemantauan harga. Minimal digelar dua kali dalam setahun,” kata Majid, sapaannya.

Baca juga  Syarat Calon Independen di Pilgub Sulteng 2024 Minimal Kantongi 190.120 Dukungan

“Optimasi pasar murah tahun mesti lebih dimaksimalkan dan disesuaikan dengan kebutuhan warga. Ini yang diharapkan dari pemerintah,” tuturnya menambahkan.

Senada dengan BI, Pj Sekertaris Daerah Sulawesi Tengah, Faizal Mang mengajak para stakeholder memiliki pemahaman serupa dalam mencegah inflasi.

Baca juga  Walhi Sulteng Desak Gubernur Buka Data 43 Perusahaan Sawit Beroperasi Tanpa HGU

Menurutnya, harga kebutuhan pokok di pasaran kerap kali mengalami kenaikan menjelang perayaan hari besar keagamaan dan nasional.

“Kelihatan jelas barang di pasar dan lainnya itu mengalami pengurangan. Bisa juga lebih banyak disebabkan kondisi transportasi yang belum baik, dan banyak sektor terkait dengan upaya dalam menekan inflasi daerah ini,” beber Faizal Mang. (Agr)

Share :

Baca Juga

Dhei tengah mendapat perawatan di RSUD Undata akibat mengalami luka bakar, Rabu (6/4/2022)/hariansulteng

Palu

Bocah Kelas 5 SD Alami Luka Bakar Gegara Teman Sepermainan di Poboya Palu
Kawasan perumahan Citraland/istimewa

Palu

Berikut Rekomendasi Objek Wisata Bagi yang Pertama Kali ke Kota Palu 
Kiri ke kanan (Ahmad Ali-Abdul Karim Aljufri, Anwar Hafid-Reny Lamadjido, Rusdy Mastura-Sulaiman Agusto)/Ist

Sulteng

Hasil Akhir Quick Count Pilgub Sulteng Versi Poltracking: Anwar-Reny Unggul 45,40 Persen
Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid mendampingi kunjungan investor asal Amerika Serikat ke tempat pemrosesan akhir (TPA) Kawatuna, Sabtu (19/04/2025)/Pemkot Palu

Palu

Investor Asing Lirik Pengelolaan Sampah di TPA Kawatuna Jadi Produk Bernilai Tinggi
Huntara di Jalan Buvu Kulu, Kelurahan Kabonena, Kota Palu, Sulawesi Tengah/hariansulteng

Palu

Cerita Penyintas Gempa Palu Mulai Bayar Sewa Huntara Rp 150 Ribu Per Bulan Usai Pilkada 2020
Gerakan Perempuan Bersatu Sulteng gelar konferensi pers terkait kasus dugaan kekerasan seksual terhadap anak di Kabupaten Tojo Una-Una, Selasa (17/1/2023)/hariansulteng

Tojo Una-Una

Kecam Kekerasan Seksual Anak 13 Tahun di Touna, Aktivis Perempuan Desak Kapolda Terjun Kawal Penyelidikan
Ketua Bawaslu Sulteng, Jamrin/hariansulteng

Olahraga

Jagokan Prancis, Ketua Bawaslu Sulteng Prediksi Skuad Ayam Jantan Menang Tipis atas Maroko
Hidayat Lamakarate dampingi Ahmad Ali kampanye di Kelurahan Donggala Kodi, Kecamatan Ulujadi, Kota Palu, Jumat malam (4/10/2024)/Ist

Palu

Hidayat Lamakarate: Ahmad Ali Sudah Berikan Apa yang Dibutuhkan Masyarakat