Home / Palu / Parigi Moutong / Sulteng

Minggu, 28 November 2021 - 15:56 WIB

Pengendara Diminta Waspada Longsor Kecil saat Melintas Jalur Kebun Kopi

Kondisi terkini Jalur Kebun Kopi, Minggu (28/11/2021)/Instagram @soalpalu

Kondisi terkini Jalur Kebun Kopi, Minggu (28/11/2021)/Instagram @soalpalu

HARIANSULTENG.COM – Jalur Kebun Kopi penghubung Kabupaten Parigi MoutongKota Palu menjadi langganan longsor ketika turun hujan.

Pengendara pun diminta waspada dan berhati-hati saat melintas di jalur yang memiliki panjang sekitar 35 kilometer tersebut.

Baca juga  Kisah Owner Sarabba Daeng, 15 Tahun Jadi Tukang Parkir hingga Terpisah dari Istri Saat Tsunami Palu

Sebab, material bebatuan beberapa kali berjatuhan dari area pegunungan ke ruas jalan.

Imbauan ini turut diunggah akun Instagram @soalpalu, Minggu (28/11/2021).

Baca juga  Jalan Licin Akibat Diguyur Hujan, Pemotor Jatuh ke Jurang di Jalur Kebun Kopi

“Terdapat beberapa titik longsor kecil namun bisa dilalui kendaraan. Untuk pengendara yang ingin melintas diimbau untuk berhati-hati mengingat kondisi yang kurang memadai,” tulis @soalpalu. (Agr)

Share :

Baca Juga

Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid mewakili Gubernur Sulawesi Tengah menjadi inspektur upacara pada peringatan HUT ke-45 Kota Palu, Rabu (27/9/2023)/Pemkot Palu

Palu

Wakili Gubernur Sulteng, Hadianto Rasyid Pimpin Upacara Peringatan HUT Kota Palu ke-45
Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan Untad, Sagaf/hariansulteng

Palu

Wakil Rektor III Untad Pastikan Beri Hukuman ke Pelaku Perpeloncoan Mahasiswa di FEB dan Fapetkan
Ilustrasi/Ist

Palu

Beda Versi Keluarga dan Polisi soal Kasus Pembunuhan Bocah 8 Tahun di Palu Barat
Habib Rotan hadiri mediasi dengan Polsek Palu Barat terkait penyelesaian konflik antarwarga di Pasar Inpres Manonda/hariansulteng

Palu

Hadiri Mediasi, Habib Rotan Turun Tangan Redakan Konflik Antarwarga di Pasar Inpres Manonda
Sekretaris DLH Palu, Ibnu Mundzir/hariansulteng

Palu

Heboh Bakar Sampah Denda Sejuta, DLH Palu: Sebenarnya Itu Kecil
Puri Vatutela dapat menjadi pilihan tepat untuk berkumpul atau berwisata bersama keluarga saat berkunjung ke Kota Palu, Sulawesi Tengah/hariansulteng

Palu

Tawarkan Pesona Keindahan Kota Palu, Puri Vatutela Bisa Tampung 2.000 Pengunjung
Calon rektor Untad: Profesor Amar (kiri), Lufsyi Mahmudin (tengah), Profesor Muhammad Khairil (kanan)/Ist

Sulteng

Kemendikbudristek Putuskan Tunda Pemilihan Rektor Universitas Tadulako
Bahas kesehatan reproduksi calon pengantin, Wawali Palu ikuti pertemuan virtual bersama Kemenkes/Pemkot Palu

Palu

Bahas Kesehatan Reproduksi Calon Pengantin, Wawali Palu Ikuti Pertemuan Virtual Bersama Kemenkes