Home / Palu

Kamis, 2 Maret 2023 - 17:30 WIB

Cerita Istri Polisi di Palu Diselingkuhi hingga Alami KDRT

Saidah (43), istri polisi korban KDRT/Ist

Saidah (43), istri polisi korban KDRT/Ist

Karena mengalami luka lebam, Saidah kembali mendatangi Polda Sulteng untuk mengadukan perbuatan suaminya.

Kasubbid Penmas Bidhumas Polda Sulteng, Kompol Sugeng Lestari membenarkan bahwa kasus Aipda SA telah ditangani lewat jalan mediasi. Oknum polisi dari golongan Bintara Tinggi itu juga diberi sanksi demosi.

Baca juga  6 Pelajar Pemenang Lomba Karya Jurnalistik HUT 26 AJI Kota Palu

Namun Sugeng mempersilahkan korban kembali membuat laporan jika selama ini terus mengalami KDRT.

“Perkara yang bersangkutan pernah diproses dan disidangkan. Istri Aipda SA silahkan melapor saja dengan kondisi sekarang ini. Saya pastikan akan diproses dan sama-sama kita kawal. Terlebih yang bersangkutan pernah dimediasi dan berjanji tidak mengulangi. Jadi dilaporkan saja supaya ada tindakan yang lebih tegas,” terangnya saat dihubungi, Kamis (2/3/2023).

Share :

Baca Juga

BMKG Stasiun Geofisika Kelas I Palu melakukan pengamatan di halaman kantornya di Jalan Sumur Yuga, Kelurahan Balaroa, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Selasa (8/11/2022)/hariansulteng

Palu

Pengamatan Gerhana Bulan Total di Palu dari Fase Awal Penumbra Hingga Puncak Tertutup Awan
Prof Muhardi kembali terpilih sebagai Dekan Fakultas Pertanian Universitas Tadulako (Untad) periode 2023 - 2027/hariansulteng

Palu

Prof Muhardi Kembali Dilantik Sebagai Dekan Fakultas Pertanian Untad Periode 2023-2027
Gubernur Rusdy Mastura membuka langsung pemusatan latihan daerah (Puslatda) atlet Sulteng yang akan berlaga di PON XXI Aceh-Sumut 2024/Ist

Olahraga

Ratusan Atlet Sulteng Ikuti Puslatda, Rusdy Mastura Beri Target 10 Medali Emas di PON XXI Aceh-Sumut
Disperindag dan Korem 132/Tadulako gelar pasar murah jelang Idulfitri/Pemkot Palu

Palu

Jelang Idulfitri, Disperindag dan Korem 132/Tadulako Gelar Pasar Murah Selama 2 Hari
Elite partai politik tergabung dalam Koalisi Perubahan menggelar konsolidasi pemenangan Anies Baswedan - Cak Imin di Kota Palu, Sulawesi Tengah/hariansulteng

Palu

Gelar Konsolidasi, Elite Partai Koalisi Perubahan di Sulteng Siap Menangkan Anies-Cak Imin di Pilpres 2024
Gubernur Sulawesi Tengah, Rusdy Mastura (kanan) bersama Kapolda Irjen Rudy Sufahriadi (kiri)/Ist

Palu

Gubernur Hingga Kapolda Sulteng Bakal Hadiri Wisuda Universitas Tadulako Besok
Pemkot Palu menggelar kirab Piala Adipura, Sabtu (9/3/2024)/Pemkot Palu

Palu

Piala Adipura Diarak Keliling Kota, Hadianto: Penghargaan Ini Membuat Saya Meneteskan Air Mata
Diah Puspita resmi dilantik sebagai Ketua TP-PKK Kota Palu periode 2025-2030, Senin (14/04/2025)/Pemkot Palu

Palu

Diah Puspita Kembali Dilantik Jadi Ketua TP-PKK Kota Palu Periode 2025-2030