Home / Palu

Sabtu, 18 Desember 2021 - 14:25 WIB

Bupati Tolitoli dan Morowali Saksikan Wisuda Universitas Terbuka Palu

Bupati Tolitoli, Amran Hi Yahya dan Bupati Morowali, Taslim hadiri wisuda UT Palu secara virtual, Sabtu (18/12/2021)/hariansulteng

Bupati Tolitoli, Amran Hi Yahya dan Bupati Morowali, Taslim hadiri wisuda UT Palu secara virtual, Sabtu (18/12/2021)/hariansulteng

HARIANSULTENG.COM, PALU – Sebanyak 415 lulusan Universitas Terbuka (UT) Palu mengikuti wisuda daerah secara hybrid, Sabtu (18/12/2021).

Prosesi wisuda tatap muka diwakili sejumlah wisudawan di lantai dua gedung UT Palu Jl Raden Eddy (RE) Martadinata, Kelurahan Tondo, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu.

Acara tersebut turut dihadiri Bupati Tolitoli, Amran Hi Yahya dan Bupati Morowali, Taslim menghadiri wisuda Universitas Terbuka (UT) Palu secara virtual.

Baca juga  Akhirnya, Objek Wisata Puncak Surga Teluk Jaya Diresmikan Bupati Tolitoli

“Jumlah peserta wisuda sebanyak 415 orang dari tiap kabupaten/kota. UT memang sudah biasa online. Selain itu memungkinkan untuk menghadirkan semua peserta wisuda karena ruangan tidak cukup,” ungkap Direktur UT Palu, Wijanarko.

Ini merupakan kali kedua Universitas Terbuka Palu menggelar wisuda di tahun ajaran 2021.

Baca juga  1.736 Lulusan Akan Ikuti Wisuda Offline Universitas Tadulako 15 Desember

Wijanarko menuturkan, pihaknya berencana melaksanakan wisuda offline alias tatap muka mulai tahun depan.

Hal tersebut seiring dengan selesainya pembangunan gedung baru UT di Jl Pendidikan, Kelurahan Tondo, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu.

“Seluruh aktivitas perkuliahan bakal dipindahkan ke gedung baru Januari 2022 mendatang. Di gedung itu rencananya akan dilaksanakan wisuda offline,” kata Wijanarko. (Agr)

Share :

Baca Juga

Wali Kota Palu periode 2021-2024, Hadianto Rasyid (kiri) dan Wali Kota Palu periode 2016-2021, Hidayat (kanan)/Ist

Palu

Kembali Berhadapan di Pilkada 2024, Berikut Capaian Ekonomi Kota Palu Era Hadianto dan Hidayat
Salah satu gerai Alfamidi di Kota Palu, Sulawesi Tengah/hariansulteng

Palu

Tanggapi Keluhan Warga, Polresta Palu Razia Juru Parkir Liar di Gerai Alfamidi Besok
Pengurus Pusat Ikatan Keluarga Alumni Universitas Tadulako (IKA Untad) menggelar buka puasa bersama (bukber) Ramadan 1445 Hijriah, Sabtu (23/3/2024)/hariansulteng

Palu

Bukber IKA Untad, Ahmad Ali Dorong Alumni Jadi Pencipta Lapangan Pekerjaan di Sulteng
Gubernur Sulteng, Anwar Hafid menemui massa yang berunjuk rasa di Kantor DPRD Sulteng, Senin (1/9/2025). (Foto: Istimewa)

Palu

Temui Pendemo, Anwar Hafid Janji Tindak Tambang Ilegal di Sulteng
Kapolda Sulteng, Irjen Agus Nugroho melaksanakan ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Tatura, Kota Palu, Senin (24/6/2024)/Ist

Palu

Peringati HUT Bhayangkara ke-78, Kapolda Sulteng Ziarah dan Tabur Bunga di TMP Tatura
Sekkot Irmayanti bersama Forkopimda Kota Palu tinjau pelaksanaan ibadah Natal di gereja, Rabu (25/12/2024)/Pemkot Palu

Palu

Sekkot Irmayanti Bersama Forkopimda Kota Palu Tinjau Pelaksanaan Ibadah Natal di Gereja
Gedung Rektorat Universitas Tadulako, Kota Palu, Sulawesi Tengah/Ist

Palu

Sambut Mahasiswa Baru, Untad Wanti-wanti Panitia Jangan Ada Kekerasan Fisik
PT Citra Palu Minerals (CPM)/Ist

Palu

PT CPM Komitmen Serap Pekerja Lokal, Mayoritas Karyawan-Mitra Kerja dari Lingkar Tambang