Home / Palu

Sabtu, 13 April 2024 - 10:01 WIB

Anggota Brimob Polda Sulteng Pantau Keramaian Objek Wisata Pantai di Hari Libur Lebaran

Satgas Operasi Ketupat Tinombala Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) turun langsung mengecek lokasi wisata di Pantai Talise, Kota Palu, Sabtu (13/4/2024)/Ist

Satgas Operasi Ketupat Tinombala Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) turun langsung mengecek lokasi wisata di Pantai Talise, Kota Palu, Sabtu (13/4/2024)/Ist

HARIANSULTENG.COM, PALU – Satgas Operasi Ketupat Tinombala Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) turun langsung mengecek lokasi wisata di Pantai Talise, Kota Palu, Sabtu (13/4/2024).

Sejumlah anggota brimob disiagakan untuk memberikan pertolongan apabila terjadi insiden yang tidak diharapkan.

Hal ini dilakukan guna memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat saat berlibur pada momen Idulfitri 1445 Hijriah.

“Tim SAR Satgas Operasi Ketupat Tinombala bersiaga di lokasi pantai sejak pukul 06.00 Wita,” ungkap Kasatgas Humas Operasi Ketupat, Kompol Sugeng Lestari.

Baca juga  Ribuan Orang Padati Jalan Sis Aljufri Palu di Hari Ketiga Haul Guru Tua

Keberadaan tim SAR bertujuan untuk membantu melakukan pencarian, pertolongan ataupun penyelamatan apabila terjadi insiden di pantai.

Sugeng mengatakan, pantai menjadi salah satu objek wisata bjeek selalu ramai dikunjungi masyarakat sehingga perlu dilakukan pengawasan.

Selain mengamankan objek wisata di hari ke-4 Lebaran, petugas juga rutin melaksanakan patroli subuh termasuk menyasar perumahan kosong yang ditinggal mudik lebaran, pemantauan arus balik dan kegiatan harkamtibmas lainnya.

Baca juga  Diduga Intimidasi Dosen Nur Sangadji, Ketua Senat Untad Basir Cyio Dilaporkan ke Polisi

“Diimbau kepada masyarakat yang berwisata di pantai agar mengawasi anak-anaknya dan tidak dibiarkan main sendiri. Mohon kerjasamanya untuk keamanan dan kenyamanan dalam menjalani libur Idulftri 1445 H ini,” pungkas Sugeng.

(Fat)

Share :

Baca Juga

Satu unit rumah dan kios milik warga ludes terbakar di Kelurahan Tavanjuka, Kecamatan Tatanga, Kota Palu, Kamis (20/1/2022) malam/hariansulteng

Palu

Kebakaran Rumah di Tavanjuka, Warga Dengar Suara Ledakan dari Arah Mas Joko
Ketua Baznas Palu, Muchlis A Mahmud/hariansulteng

Palu

Besaran Zakat Fitrah 2024 di Kota Palu Naik 23 Persen Dibanding 2023
PTUN Palu gelar sidang lanjutan perkara pembatalan akta kelahiran Indah Puspita Sari Chowindra, Kamis (13/7/2023)/hariansulteng

Palu

Tergugat Intervensi Tak Bisa Hadirkan Saksi dalam Sidang Pembatalan Akta Kelahiran Sari Chowindra
Ketua Adat Poboya Siap Bersinergi Menjaga Stabilitas Keamanan di Wilayah Lingkar Tambang/istimewa

Palu

Ketua Adat Poboya Siap Bersinergi Menjaga Stabilitas Keamanan di Wilayah Lingkar Tambang
Ketua Umum PB Alkhairaat, Habib Ali bin Muhammad Aljufri (kanan) saat menerima kunjungan pengurus LDII Sulteng/LDII Sulteng

Palu

Terima Kunjungan LDII Sulteng, Habib Ali Prihatin Anak Muda Sudah Jarang ke Masjid
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palu, Sulawesi Tengah mulai melakukan simulasi pelipatan kotak suara dan surat suara, Senin (18/12/2023)/Ist

Palu

KPU Kota Palu Gelar Simulasi Pelipatan Kotak-Surat Suara Pemilu 2024
Ratusan nakes datangi Kantor Wali Kota Palu demo tolak RUU Kesehatan, Senin (8/5/2023)/hariansulteng

Palu

Demo Tolak RUU Kesehatan, Ratusan Nakes Datangi Kantor Wali Kota Palu
Komisioner KPU Palu temui Hadianto Rasyid, Jumat (1/9/2023)/Ist

Palu

Komisioner KPU Palu Temui Wali Kota, Bahas Anggaran Pilkada hingga Jaminan Ketenagakerjaan Badan Adhoc