Home / Nasional

Kamis, 25 Agustus 2022 - 23:21 WIB

Anggota Brimob Berseragam Loreng Bentak Wartawan Saat Liput Sidang Etik Ferdy Sambo

Tangkapan layar saat anggota brimob bentak wartawan saat liput sidang etik Irjen Ferdy Sambo, Kamis (25/8/2022)/Ist

Tangkapan layar saat anggota brimob bentak wartawan saat liput sidang etik Irjen Ferdy Sambo, Kamis (25/8/2022)/Ist

HARIANSULTENG.COM, NASIONAL – Irjen Ferdy Sambo menjalani sidang etik usai menjadi tersangka pembunuhan terhadap Brigadir J, Kamis (25/8/2022).

Agenda ini pun membuat wartawan memadati gedung TNCC Mabes Polri, Jakarta Selatan untuk mengambil gambar Irjen Sambo saat memasuki ruang sidang.

Suasana pun tak kondusif hingga membuat seorang anggota brimob yang berjaga sempat membentak para awak media.

Baca juga  Pertamina Patra Niaga Sulawesi Sosialisasi Mitigasi Bencana di Sekolah

Dalam rekaman video terlihat anggota brimob berseragam loreng membentak wartawan dengan nada tinggi.

“Woi wartawan dengar. Kalian kalau tidak mau tertib, saya tidak peduli, di luar semua,” bentak anggota brimob dalam rekaman video.

Baca juga  Kapolda Sulteng Sambut Kepulangan Personel Brimob usai Purnatugas Operasi Damai Cartenz

Diketahui, sidang etik Irjen Ferdy Sambo digelar tertutup dan hanya ditampilkan pada layar untuk sesi pembukaan dan putusan vonis.

Dari tampilan layar, bekas Kadiv Propam Polri itu mengenakan seragam dinas dan tampak tenang mengikuti sidang. (Arm)

Share :

Baca Juga

Menkomarves Luhut Binsar Pandjaitan/Instagram @luhut.pandjaitan

Morowali

Luhut Minta Tindak Tegas Kasus Ledakan Smelter di Morowali: Kalau Ada Pidana, Pidanakan Saja
Ilustrasi

Nasional

BMKG Cabut Peringatan Dini Tsunami Pascagempa Magnitudo 7,5 di NTT
Anggota DPD RI Dapil Sulteng, Andhika Mayrizal Amir melakukan kunjungan ke Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum (Kemenhum) di Bali, Kamis (5/12/2024)/Ist

Nasional

Penguasaan Tanah oleh WNA Lewat Praktik Nominee, Andhika Sebut Ada Potensi Penyelundupan Hukum
Putra sulung Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz (paling kiri) dikabarkan hilang saat berenang di Sungai Aare, Swiss/Instagram @emmerilkahn

Nasional

Beri Update Soal Pencarian Sang Anak di Swiss, Ridwan Kamil Mohon Doa
Ilustrasi PNS/Ist

Nasional

Pemerintah Tunda Pengangkatan CPNS-PPPK 2024, Berikut Jadwalnya
Ayah mendiang Laura Anna, Gabor Edelenyi memeluk erat guci berisi abu jenazah sang putri tercinta, Kamis (16/12/2021)/Ist

Nasional

Selesai Dikremasi, Sang Ayah Peluk Erat Guci Berisi Abu Jenazah Laura Anna
Regional CEO Region X Makassar, Sukma Dwie Priardi/Ist

Nasional

Fokus Pengembangan Bisnis Ritel, BSI Region Makassar Catatkan Kinerja Positif
Ribuan massa menggelar aksi demo protes Perpu Cipta Kerja/Ist

Nasional

Ribuan Massa Gelar Demo Tolak Perpu Cipta Kerja