Home / Palu

Jumat, 21 Januari 2022 - 14:08 WIB

Hari Kedua Pencarian, Bocah Tenggelam di Pantai Talise Berhasil Ditemukan

Tim SAR gabungan menemukan jasad bocah yang tenggelam di Pantai Talise, Jumat (21/1/2022)/Ist

Tim SAR gabungan menemukan jasad bocah yang tenggelam di Pantai Talise, Jumat (21/1/2022)/Ist

HARIANSULTENG.COM, PALUBocah tenggelam di Pantai Talise Jl Komodo, Kelurahan Talise, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu, akhirnya ditemukan, Jumat (21/1/2022) pukul 13.35 Wita.

Korban ditemukan di hari kedua pencarian oleh Tim Basarnas Kota Palu bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) setempat.

Baca juga  4 Alasan Sulteng Jadi Tuan Rumah Munas KAHMI, dari Isu Teroris Hingga Gempa 2018

Jasad korban selanjutnya dibawa ke rumah sakit menggunakan kantong jenazah sebelum diserahkan ke pihak keluarga.

Bocah bernama Adi (15) sebelumnya dilaporkan tenggelam saat berenang di Pantai Talise, Kamis (20/1/2022) pukul 13.50 Wita.

Baca juga  Polisi Bakal Tindak Penyelenggara Nobar Piala Dunia 2022 Tanpa Lisensi di Kota Palu

Usai menerima laporan, Tim SAR gabungan turun ke lokasi dan langsung melakukan penyisiran di kawasan Pantai Talise menggunakan perahu karet.

Proses pencarian turut disaksikan ratusan warga meski cuaca mendung dan gerimis sempat mengguyur pada hari pertama. (Rmd)

Share :

Baca Juga

Kepala Lapas Kelas IIA Palu hadiri coffee morning bersama wartawan, Selasa (31/1/2023)/hariansulteng

Palu

Lapas Palu Perketat Pengawasan Setelah Napi Terciduk Kendalikan Peredaran Narkoba
Komnas HAM Sulteng meninjau lokasi PETI di Poboya, Sabtu (7/6/2025). (Sumber: Ist)

Palu

Temuan DLH dan Komnas HAM Usai Tinjau Langsung Lokasi PETI di Poboya
Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid melaksanakan penanaman bibit bawang di lahan pertanian di Jalan Lagarutu, Kota Palu, Senin (12/05/2025)/Pemkot Palu

Palu

Tanam Bibit Bawang di Lagarutu, Wali Kota Palu Apresiasi Inisiatif Laskar Pamotara dan CPM
IPB dan Untad menyosialisasikan karbonisasi tandan kosong sawit sebagai soil conditioner/hariansulteng

Palu

Kerja Sama dengan Untad, IPB Sosialisasikan Karbonisasi Tandan Kosong Sawit di Palu
Polresta Palu menyerahkan 4 unit sepeda motor hasil tangkapan kepada pemiliknya yang menjadi korban pencurian, Senin (30/1/2023)/hariansulteng

Palu

Tangkap Pelaku Curanmor di 41 TKP, Polresta Palu Serahkan 4 Barang Bukti ke Pemilik
Sekretaris Daerah Kota Palu, Irmayanti Pettalolo menghadiri puncak peringatan Hari Ibu ke-95 tingkat Kota Palu/Ist

Palu

Irmayanti Pettalolo Hadiri Puncak Peringatan Hari Ibu Tingkat Kota Palu
Relawan Banuata bersama influencer turun door to door kampanyekan program pasangan BerAmal, Minggu (13/10/2024)/Ist

Palu

Relawan Banuata Bersama Influencer Turun Door to Door Kampanyekan Program Pasangan BerAmal
PSMTI Sulteng menggelar buka puasa bersama di hari ke ke-26 Ramadan 1446 H, Rabu (26/03/2025)/hariansulteng

Palu

Gaungkan Toleransi, PSMTI Sulteng Buka Puasa Bersama Difabel dan Tokoh Lintas Agama