Home / Nasional

Minggu, 16 Januari 2022 - 16:05 WIB

Driver Ojol Ungkap Penyesalan Terbesar Usai Bonceng Erick Thohir

Viral Erick Thohir ke Sirkuit Mandalika menggunakan jasa ojol/Instagram @dramaojol.id

Viral Erick Thohir ke Sirkuit Mandalika menggunakan jasa ojol/Instagram @dramaojol.id

HARIANSULTENG.COM, NASIONAL – Seorang driver ojek online (ojol) ungkap penyesalan terbesar usai mengantar customer ke Sirkuit Mandalika, Lombok.

Pasalnya, ia tidak mengetahui bahwa kala itu sedang berboncengan dengan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir.

Dalam akun Instagram @dramaojol.id, sebuah foto memperlihatkan Erick Thohir naik ojol untuk menemui Presiden Jokowi.

Erick Thohir tampak mengenakan helm hitam dan pakaian dinas Kementerian BUMN lengkap dengan tas ransel.

Baca juga  Pemkot Palu Pilih Driver Ojol Jadi Relawan Pemadam Kebakaran, Ini Alasannya

Namun sang driver ojol belum menyadari jika pria yang sedang diboncengnya adalah seorang menteri.

Kepada driver ojol, Erick Thohir menyebut akan melakukan survei bersama Presiden Jokowi ke Sirkuit Mandalika.

Dapat orderan ke Sirkuit Mandalika. Customer bilang mau survey bareng presiden. Yaa ane cuma bisa senyum aje dahh di balik helm,” ujar sang driver ojol.

Baca juga  Tur Jejak Langkah Bung Hatta: Upaya Memperkuat Sejarah, Patriotisme dan Integritas Anak Muda

Setelah mengetahui customernya adalah Erick Thohir, driver ojol tadi mengaku menyesal karena belum sempat berfoto bareng.

Ternyata beneran tadi pak menteri ngab. Ettdahh kaga sempet foto bareng lagi,” ungkapnya.

Erick Thohir bersama rombongan Presiden Jokowi menuju Sirkuit Mandalika/Instagram @erickthohir

Erick Thohir bersama rombongan Presiden Jokowi menuju Sirkuit Mandalika/Instagram @erickthohir

Namun saat dilakukan pengecekan di akun Instagram terverifikasi Erick Thohir @erickthohir, unggahan tersebut merupakan hasil editan.

Erick Thohir menuju Sirkuit Mandalika berboncengan dengan rombongan Presiden Jokowi. (Sub)

Share :

Baca Juga

Electric truck at Sorowako mining

Nasional

Tahun 2022 Penggunaan HSFO Sebagai Sumber Energi di Vale Meningkat
Menkopolhukam Mahfud MD/Instagram @mohmahfudmd

Nasional

Papua Memanas, Mahmud Sebut Bakal Ada Demo Besar Usai Gubernur Lukas Enembe Jadi Tersangka
PT Vale Indonesia meraih PROPER Emas 2024 dan Green Leadership Award dari Kementerian Lingkungan Hidup (LHK)/Ist

Nasional

PT Vale Jadi Perusahaan Nikel Pertama Peraih PROPER Emas dan Green Leadership Award
Tangkapan layar video call terakhir Brigadir J dengan kekasihnya/Facebook Kamaruddin Hendra Simanjuntak

Nasional

Terungkap Video Call Terakhir dengan Kekasih, Brigadir J Menangis karena Mau Dibunuh
Presiden Jokowi menerima perwakilan KAHMI di Istana Kepresidenan Bogor, Jumat (30/9/2022)/Sekretariat Kabinet

Nasional

Terima Perwakilan KAHMI, Presiden Jokowi Siap Hadiri Munas di Sulawesi Tengah
Menparekraf, Sandiaga Uno/Ist

Nasional

Sandiaga Uno Minta Maaf Tak Bisa Hadir pada Peringatan Haul Guru Tua ke-54 di Palu
Tangis Atalia Praratya pecah saat video call bersama Ridwan Kamil yang memandikan jenazah Eril, Jumat (10/6/2022)/Instagram @ataliapr

Nasional

Ridwan Kamil Selesai Mandikan Jenazah Eril, Tangis Sang Istri Pecah Saat Video Call
Kerusakan akibat gempa di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Senin (21/11/2022)/Ist

Nasional

Korban Meninggal Gempa Cianjur Magnitudo 5,6 Bertambah Jadi 162 Orang