Home / Palu

Minggu, 4 Agustus 2024 - 00:15 WIB

Penemuan Mayat di Kamar Mandi Gegerkan Penonton Balapan di Sirkuit Panggona Palu

Masyarakat Kota Palu dihebohkan denyan penemuan mayat pria di kamar mandi Sirkuit Panggona, Sabtu (3/8/2024)/Ist

Masyarakat Kota Palu dihebohkan denyan penemuan mayat pria di kamar mandi Sirkuit Panggona, Sabtu (3/8/2024)/Ist

HARIANSULTENG.COM, PALU – Masyarakat Kota Palu dihebohkan denyan penemuan mayat pria di kamar mandi Sirkuit Panggona, Sabtu (3/8/2024).

Korban berinisial ABI awalnya meminta izin kepada seorang saksi bernama Thomas Alfa Satrianto untuk mandi.

“Sekitar pukul 10.30 Wita korban tidak kunjung keluar. Kemudian salah satu pengunjung meminta penjaga untuk menggunakan kamar mandi namun pihak penjaga mengatakan bahwa ruang kamar mandi masih ada digunakan oleh pengunjung lainnya,” ujar Kapolresta Palu, Kombes Barliansyah.

Baca juga  Hadiri Workshop di Bali, Kalapas dan Kadiv Pas Sulteng Sebut Akan Ada 4 Izin Klinik di Wilayahnya

Barliansyah menerangkan, saat korban tidak kunjung keluar, saksi langsung berinisiatif membuka pintu kamar mandi dan menemukan korban/mayat sudah dalam keadaan posisi terbaring tanpa busana.

Baca juga  Hadirkan Eks Kombatan JI Nasir Abbas, Untad Gelar Pendidikan Bela Negara

Melihat kejadian itu, saksi memanggil beberapa pengunjung/penonton yang sedang menyaksikan pertandingan balapan di Sirkuit Panggona.

“Tim Identifikasi Polresta Palu tiba di TKP selanjutnya melakukan identifikasi olah TKP. Korban diangkut ke mobil ambulans dan dibawa menuju RS Bhayangkara Polda Sulteng guna dilakukan pemusaran jenazah,” tutur Barliansyah.

(Fat)

Share :

Baca Juga

Taman Budaya Golni Palu tampak tak terawat dan dipenuhi semak belukar, Selasa (19/4/2022)/hariansulteng

Palu

Terbengkalai Pascagempa 2018, Bangunan Golni Palu Dipenuhi Semak Belukar
Netty Kalengkongan (tengah) bersama kuasa hukumnya/hariansulteng

Palu

Sengketa Rumah Tak Kunjung Usai, Netty Kalengkongan Tantang Pihak Sari Sumpah dengan Kitab Suci
Ilustrasi/Ist

Palu

Tenri Esa Menang Gugatan Lawan BNI Cabang Palu dan BNI Life soal Wanprestasi Perjanjian Asuransi
Agung Sumandjaya (kiri) dan Aldrim Thalara (kanan) bersama Sekjen AJI Indonesia Bayu Wardhana di acara Konferta IX AJI Palu, Sabtu (7/9/2024)/Ist

Palu

Agung-Aldrim, Duet Jurnalis Radar Sulteng dan Kompas TV Pimpin AJI Palu Periode 2024-2027
Komika Mongol dan Giring tiba di Kota Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (10/6/2022) sore/hariansulteng

Palu

Tiba Bersama Giring, Komika Mongol Stres Bakal Temui Komunitas Standupindo Palu
Sekretaris DLH Palu, Ibnu Mundzir/hariansulteng

Palu

Heboh Bakar Sampah Denda Sejuta, DLH Palu: Sebenarnya Itu Kecil
Ilustrasi Wisuda Universitas Tadulako angkatan 107-108 beberapa waktu lalu

Palu

1.758 Wisudawan Ikuti Wisuda Offline Untad Tanpa Kalung dan Medali
Sekretariat MM Untad kosong saat didatangi untuk meminta konfirmasi terkait penundaan pemilihan presma, Senin (6/6/2022)/hariansulteng

Palu

Heboh Pemilihan Presma Untad Dua Kali Ditunda, Sekretariat Majelis Mahasiswa Kosong