Home / Palu

Minggu, 25 September 2022 - 23:04 WIB

Padi Reborn Hingga Penyanyi Andmesh Kamaleng Bakal Meriahkan HUT ke-44 Kota Palu

Padi Reborn/Ist

Padi Reborn/Ist

HARIANSULTENG.COM, PALU – Pemerintah Kota Palu mengadakan berbagai kegiatan dalam memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Palu ke-44.

Di antaranya Government Fest, Food Fest, Palu Creative Hub, Riders Day, konser musik, Zumba Night, Trail Run 44 Km, Night Run 4,4 Km serta Tablig Akbar.

Baca juga  Pjs Wali Kota Palu Hadiri Upacara Peringatan HUT ke-11 Morowali Utara

Perayaan HUT 44 Kota Palu dilaksanakan mulai 26 – 28 September 2022 berpusat di Lapangan Vatulemo, Kelurahan Tanamonindi.

Dalam memeriahkan acara tahunan tersebut, pemerintah mendatangkan Padi Reborn dan penyanyi Andmesh Kamaleng.

Baca juga  Kafilah Palu Timur Sabet Juara Umum STQH Tingkat Kota Palu 2022

Berdasarkan rundown acara, Andmesh Kamaleng akan tampil di hari pertama pada pukul 22.25 Wita.

Kemudian di hari kedua atau 27 September 2022, giliran grup musik legendaris Padi Reborn yang menghibur penggemar dan masyarakat mulai pukul 21.15 Wita. (Anw)

Share :

Baca Juga

Sejumlah wartawan tergabung dalam lima organisasi mendatangi Mapolresta Palu di Jalan Sam Ratulangi, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu, Selasa (14/3/2023)/hariansulteng

Palu

Anak Buah Intimidasi Jurnalis Gegara Berita, Kapolresta Palu Minta Maaf
Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Palu Ajenkris/istimewa

Palu

Kritik Gaya Kepemimpinan Wali Kota Palu, Kadis Perindagkop Minta Maaf
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palu, Sulawesi Tengah mulai melakukan simulasi pelipatan kotak suara dan surat suara, Senin (18/12/2023)/Ist

Palu

Ribuan Surat Suara Pemilu 2024 Rusak, KPU Palu Minta Segera Diganti
Ilustrasi/Ist

Palu

Diduga Cabuli Anak di Bawah Umur, Oknum Pengacara di Palu Dilaporkan ke Polisi
Ilustrasi/Ist

Palu

Jurnalis Perempuan Jadi Korban Begal Payudara di Hutan Kota Palu
Sekkot Palu, Irmayanti Pettalolo hadiri sosialisasi refleksi 6 tahun bencana Pasigala/Ist

Palu

Sekkot Palu Hadiri Sosialisasi Refleksi 6 Tahun Bencana Pasigala
Wisuda Universitas Tadulako beberapa waktu lalu/Ist

Palu

Berikut Jadwal Lengkap Wisuda Untad Periode 109 dan 110
Hadianto Rasyid dan Imelda Liliana Muhidin menghadiri rapat paripurna bersama DPRD Kota Palu, Sabtu (08/02/2025)/Pemkot Palu

Palu

Hadianto-Imelda Hadiri Rapat Paripurna Pengusulan Pengesahan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palu Terpilih