Home / Nasional

Selasa, 14 Desember 2021 - 14:02 WIB

Ingatkan Potensi Gempa Susulan NTT, BMKG: Jauhi Pantai dan Gedung Retak

Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati (tengah) menggelar konferensi pers secara virtual terkait gempa bermagnitudo 7,5 di NTT, Selasa (14/12/2021)/hariansulteng

Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati (tengah) menggelar konferensi pers secara virtual terkait gempa bermagnitudo 7,5 di NTT, Selasa (14/12/2021)/hariansulteng

HARIANSULTENG.COM, NASIONAL – Gempa berkekuatan magnitudo 7,5 mengguncang Nusa Tenggara Timur (NTT) Selasa (14/12/2021) pukul 10.20 WIB.

Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Dwikorita Karnawati mengingatkan warga waspada pada potensi gempa susulan.

Meski peringatan tsunami telah berakhir, ia mengimbau warga segera meninggalkan wilayah pantai jika merasakan adanya getaran meski beberapa detik saja.

Baca juga  Peringati Hari Buruh: Tingkatkan Keselamatan, Kesehatan dan Kompetensi Kerja

“Gempa susulan masih terjadi. Pastikan kondisi bangunan tidak mengalami kerusakan. Bagi warga di pesisir pantai mohon mencari tempat yang lebih tinggi jika merasakan guncangan cukup kuat, kata Dwikorita dalam konferensi pers secara virtual.

Peringatan ini ia sampaikan terutama bagi warga di wilayah utara Pantai Flores dan Pulau Lembata.

Baca juga  Warga Stres Hingga Meninggal di Huntara, Penyintas Bencana di Sigi Minta Perhatian Jokowi

Dwikorita mengimbau warga tetap tenang dan tidak mudah percaya informasi gempa selain dari BMKG.

“Segera mencari tempat aman jika ada guncangan, tidak perlu menunggu sirene berbunyi. Pastikan pantau terus perkembangannya dari kanal-kanal resmi BMKG,” ungkapnya. (Sub)

Share :

Baca Juga

Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa/Ist

Nasional

Siap Bantu Autopsi Ulang Jenazah Brigadir J, Panglima TNI Jenderal Andika: Ini Misi Kemanusiaan
Ilustrasi gempa bumi

Nasional

Laut Maluku Diguncang Gempa Magnitudo 5,6, Terasa Hingga Minahasa dan Poso
Ridwan Kamil dan istri pamit ke Indonesia usai dari Sungai Aare, Swiss/Instagram @ataliapr

Nasional

Pamit Balik ke Indonesia, Istri Ridwan Kamil: Mama Titipkan Eril dalam Penjagaan Allah
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi/Biro Humas Kemendag

Nasional

Mendag Lutfi Minta Maaf Usai 2 Kali Mangkir dari Rapat DPR Soal Minyak Goreng
Ilustrasi - Aksi ratusan mahasiswa di Kantor DPRD Sulawesi Tengah, Jalan Sam Ratulangi, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu, Senin (11/4/2022)/hariansulteng

Nasional

Mahasiswa Gelar Aksi Tolak RKUHP di Ulang Tahun Jokowi Hari Ini
Ketua Dewan Pers, Profesor Azyumardi Azra/Ist

Nasional

Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra Meninggal Dunia di Malaysia
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo/Humas Polri

Nasional

Kapolri Umumkan Langsung Irjen Ferdy Sambo Sebagai Tersangka Baru Kasus Brigadir J
Penampakan motor pelaku bom bunuh diri diri di Mapolsek Astanaanyar, Kota Bandung/Ist

Nasional

Bom Bunuh Diri di Bandung Tewaskan Seorang Polisi, Ada Tulisan ‘KUHP Kafir’ di Motor Pelaku