Home / Nasional

Kamis, 19 Januari 2023 - 11:57 WIB

Santika Fair Menyapa Regional Jawa Timur

 

HARIANSULTENG.COM, JAKARTA Santika Indonesia Hotels dan Resorts mengawali tahun 2023 dengan menyapa seluruh klien Travel Agent, Corporate, Government & Media di Regional Jawa Timur, 17-18 Januari 2023.

Bertempat di Hotel Santika Pandegiling Surabaya, event yang diberi nama Santika Fair B2B ini mengangkat tema ‘Let’s Collaborating!’ sebagai ajakan positif untuk berkolaborasi demi membangun bisnis dan ekonomi yang lebih baik.

Terutama untuk meningkatkan promosi pariwisata dalam negri.

Pada kesempatan ini, para Travel Agent, Corporate dan Government dapat berkomunikasi langsung dengan sales leader dari 1 10 unit hotel dibawah group Santika Indonesia Hotels & Resorts, baik secara virtual maupun tatap muka.

Prita Gero selaku Corporate Marcomm Manager dari Santika Indonesia Hotels & Resorts mengatakan bahwa event ini merupakan Santika Fair B2B batch pertama.

Baca juga  Kebebasan Pers Terancam, AJI Desak Usut Pelaku Teror terhadap Penulis Opini Detikcom

“Akan ada 4 batch secara keseluruhan: Maret 2023 untuk regional Jakarta, Agustus 2023 untuk regional Sulawesi, Maluku dan Nusa Tenggara, dan terakhir dibulan Agustus untuk regional Sumatra dan Kalimantan”ucap Prita kembali.

Ada 7 brand secara total yang akan berpartisipasi di event ini: Amaris Hotel, Kampi Hotel, Hotel Santika, Hotel Santika Premiere, The ANVAYA, The Kayana & The Samaya.

Pada event ini, Santika Indonesia akan memperkenalkan secara lebih mendalam 5 unit hotel terbarunya yang dibuka saat pandemic berlangsung: Hotel Santika Bukittinggi & Amaris Hotel Tasikmalaya di tahun 2020; Hotel Santika Premiere Padang di tahun 2021; Hotel Santika Gunungkidul – Jogja & Hotel Santika Batam di tahun 2022.

Baca juga  Beritakan Pemerkosaan Anak, 2 Jurnalis di Sultra Dipanggil Polisi soal Dugaan Pencemaran Nama Baik

Selain itu Santika Indonesia juga akan memperkenalkan secara singkat terkait 7 unit hotel yang akan dibuka di tahun 2023 ini.

Santika Indonesia Hotels and Resorts saat ini mengelola 1 10 unit hotel dengan 7 brand utama: The Anvaya Beach Resorts sebagai hotel berbintang 5, Hotel Santika Premiere sebagai hotel berbintang 4, Hotel Santika sebagai hotel berbintang 3, Kampi Hotel sebagai instagenic hotel berbintang 3, Amaris Hotel sebagai smart hotel dan The Royal Collection (The Samaya dan The Kayana) sebagai Boutique Villas.

 

Share :

Baca Juga

Kabag Penum Divisi Humas Polri, Kombes Gatot Repli Handoko/Humas Polri

Nasional

Tersangka Teroris MIT di Sulteng Usia 22 Tahun Menyerahkan Diri karena Ketakutan
Electric truck at Sorowako mining

Nasional

Tahun 2022 Penggunaan HSFO Sebagai Sumber Energi di Vale Meningkat
Anggota Komisi 3 DPR RI, Arteria Dahlan/Ist

Nasional

Sesalkan Pernyataan Arteria Dahlan, Ridwan Kamil: Menyinggung Warga Sunda di Mana-mana
Ridwan Kamil pimpin salat jenazah putranya, Eril di Gedung Pakuan, Bandung, Minggu (12/6/2022)/Ist

Nasional

Tiba di Gedung Pakuan Bandung, Ridwan Kamil Pimpin Salat Jenazah Putra Tercinta
Ilustrasi gempa bumi

Nasional

Gempa Magnitudo 5,9 Guncang Aceh Jaya, BMKG Ingatkan Warga Jauhi Bangunan Retak
PT Vale Indonesia meraih PROPER Emas 2024 dan Green Leadership Award dari Kementerian Lingkungan Hidup (LHK)/Ist

Nasional

PT Vale Jadi Perusahaan Nikel Pertama Peraih PROPER Emas dan Green Leadership Award
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) resmi mendukung pasangan Ahmad Ali (AA) dan Abdul Karim Aljufri (AKA) di Pilgub Sulteng 2024/Instagram @psi_id

Nasional

PSI Resmi Dukung Ahmad Ali Maju Pilgub Sulteng, Kaesang: Beliau Calon Terkuat
Wakil Ketua Umum (Waketum) Partai NasDem, Ahmad Ali menemui Ketua Umum Gerindra sekaligus Presiden RI terpilih 2024-2029 di kediamannya di Kertanegara, Jakarta Selatan, Selasa (23/4/2024)/Instagram @madtu_madali

Nasional

Sambangi Prabowo di Kertanegara, Ahmad Ali: Tak Ada Pembicaraan Politik