Home / Nasional

Selasa, 14 Desember 2021 - 12:49 WIB

BMKG Cabut Peringatan Dini Tsunami Pascagempa Magnitudo 7,5 di NTT

Ilustrasi

Ilustrasi

HARIANSULTENG.COM, NASIONAL – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencabut peringatan dini tsunami pascagempa mengguncang Nusa Tenggara Timur (NTT).

Hal itu diumumkan Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati dalam konferensi pers beberapa saat setelah gempa terjadi.

“Peringatan dini tsunami telah berakhir, artinya sudah bisa kembali tempat masing-masing. Namun perlu memastikan apakah bangunannya tahan gempa, tidak rusak dan tidak retak parah,” kata Dwikorita, Selasa (14/12/2021).

Baca juga  Banjir Terjang Desa Galumpang Tolitoli Saat Subuh, Jembatan Putus dan 10 Rumah Hanyut

Gempa bumi bermagnitudo 7,5 mengguncang Nusa Tenggara Timur (NTT), Selasa (14/12/2021) pukul 10.20 WIB.

Baca juga  Siap Beri Bantuan Hukum, Haris Azhar Dukung Pengungkapan Dugaan Korupsi di Untad

Pusat gempa berada di 112 Km Barat Laut Larantuka dengan kedalaman 12 Km, NTT

BMKG sebelumnya sempat mengeluarkan peringatan dini tsunami di wilayah NTT, Nusa Tenggara Barat, Maluku, Sulawesi Selatan dan Sulawesi Tenggara. (Sub)

Share :

Baca Juga

Ganjar Pranowo-Mahfud MD, Capres dan Cawapres 2024/Ist

Nasional

PDIP Deklarasikan Mahfud MD Jadi Cawapres Ganjar Pranowo
Tangkapan layar saat Gubernur Sumut, Edy Rahmayadi menjewer Coki/Ist

Nasional

Viral Gubernur Sumut Jewer Kuping dan Usir Pelatih PON Gegara Tak Tepuk Tangan
Ilustrasi - Aksi mahasiswa di depan Kantor DPRD Sulawesi Tengah, Senin (11/4/2022)/hariansulteng

Nasional

Pasal 273 RKUHP: Demo Tanpa Izin Dipenjara Satu Tahun
Kiri-kanan : Komisaris Utama BSI Adiwarman Karim, Staff Ahli Bidang Keuangan & Pengembangan UMKM Kementrian RI Loto Srinaita Ginting,  Direktur Utama PT Bank Syariah Indonesia Tbk Hery Gunardi, Staff Ahli Menteri Bidang Ekonomi Makro Kementerian Koperasi & UKM RI Rulli Nuryanto dan Direktur Retail Banking BSI Ngatari

Nasional

Dorong Islamic Ecosystem, Peserta Talenta Wirausaha BSI 2023 Diperluas Hingga Pesantren
Komisi III DPR RI kunjungi Parimo guna merespon insiden penembakan terhadap massa unjuk rasa, Kamis (17/2/2022)/DPR RI

Nasional

Kunjungi Parimo, Komisi III DPR RI Sampaikan Dukacita Atas Meninggalnya Erfaldi
Vale Dukung Sektor Unggulan Kelautan dan Pertanian di Kawasan Pesisir Malili, Dananya Capai 600 Juta Rupiah

Nasional

Vale Dukung Sektor Unggulan Kelautan dan Pertanian di Kawasan Pesisir Malili, Dananya Capai 600 Juta Rupiah
Pernikahan Ameer Azzikra dan Nadzira Shafa/Instagram @ameer_azzikra

Nasional

Ameer Putra Kedua Ustadz Arifin Meninggal, Istri: 172 Hari Bersamamu Buatku Bahagia
Tangkapan layar video call terakhir Brigadir J dengan kekasihnya/Facebook Kamaruddin Hendra Simanjuntak

Nasional

Terungkap Video Call Terakhir dengan Kekasih, Brigadir J Menangis karena Mau Dibunuh