Home / Palu

Jumat, 1 Maret 2024 - 20:29 WIB

Wawali Palu Hadiri Upacara HUT ke-105 Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan di Jawa Timur

Wawali Palu, Reny A Lamadjido menghadiri upacara peringatan HUT ke-105 Pemadan Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat), Jumat (1/3/2024)/Pemkot Palu

Wawali Palu, Reny A Lamadjido menghadiri upacara peringatan HUT ke-105 Pemadan Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat), Jumat (1/3/2024)/Pemkot Palu

HARIANSULTENG.COM, NASIONAL – Wakil Wali Kota (Wawali) Palu, Reny A Lamadjido menghadiri upacara peringatan HUT ke-105 Pemadan Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat), Jumat (1/3/2024).

Upacara yang dipimpin Menteri Dalam Negeri (Mendagri) RI, Tito Karnavian bertindak itu dilaksanakan di Lapangan Brawijaya, Kodam V/Brawijaya, Surabaya, Jawa Timur.

Selain upacara, peringatan HUT kali ini juga dimeriahkan dengan pelaksanaan berbagai ajang skill kompetisi petugas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Tingkat Nasional Tahun 2024.

Baca juga  Buntut Tawuran Mahasiswa Teknik Untad, Perkuliahan Diliburkan Dua Hari

Sekretaris Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat) Kota Palu, Yohan Wahyudi mengatakan, di ajang skill Kompetisi tahun ini, Kota Palu masuk 10 besar, tepatnya urutan sembilan dari 50 peserta.

“Kota Palu masuk 10 besar terbaik bersama kota-kota besar lainnya. Seperti Kota Makassar, Kota Bekasi, Kota Bandung, dan beberapa daerah lainnya,” ungkap Yohan.

Baca juga  Musim Penghujan, Wawali Palu Paparkan Cara Penanganan DBD

Pelaksanaan upacara HUT ke-105 Damkarmat juga diramaikan dengan aksi dari para personel Damkarmat Kota Surabaya dalam musibah kebakaran, serta penampilan tari tradisional Jawa Timur yang diperagakan para siswa se-Kota Surabaya.

(Adr)

Share :

Baca Juga

Yudha saat meracik kopi untuk Rektor Untad di acara FISIP Expo, Kamis (19/5/2022)/hariansulteng

Palu

Dies Natalis FISIP Untad, Peserta Expo Unjuk Kebolehan Racik Kopi untuk Rektor Mahfudz
Pemudik padati Pelabuhan Pantoloan, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Kamis (21/4/2022)/hariansulteng

Palu

Lebaran Makin Dekat, Jadwal Kapal Pelni di Pantoloan Tersisa Dua Kali Keberangkatan Akhir April
Ciptakan Pengusaha Muda Baru, Hadianto Rasyid Motivasi Mahasiswa Himakes Sulteng

Palu

Ciptakan Pengusaha Muda Baru, Hadianto Rasyid Motivasi Mahasiswa Himakes Sulteng
Danyonif 711/Rks sambut kedatangan prajurit Purna Tugas Satgas Pamtas Indonesia-Papua Nugini/Ist

Palu

Danyonif 711/Rks Sambut Kedatangan Prajurit Purna Tugas Satgas Pamtas Indonesia-Papua Nugini
Gubernur Sulawesi Tengah Rusdy Mastura menjadi inspektur upacara HUT Kota Palu/hariansulteng

Palu

Gubernur Sulteng Apresiasi Pemkot Palu Karena Bisa Pulih Lebih Cepat Usai Pandemi
Pemerintah Kota Palu bersama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Palu melakukan penandatanganan nota kesepakatan/Handover 

Palu

Pemkot Palu dan BPJS Kesehatan Teken MoU Universal Health Coverage
Warga kepung dan segel Kantor Kelurahan Donggala Kodi, Jalan Munif Rahman, Kecamatan Ulujadi, Kota Palu, Senin (22/8/2022)/Ist

Palu

Warga Kepung dan Segel Kantor Kelurahan Donggala Kodi, Desak Bu Lurah Dicopot
Sejumlah suporter Persipal Palu menggelar demonstrasi tolak pemberhentian kompetesi Liga 2 di Bundaran Tugu Nol kilometer, Sabtu (14/1/2023)/hariansulteng

Palu

Tolak Pemberhentian Liga 2, Massa Persipal Mania Bentangkan Spanduk ‘PSSIKOPAT’