Home / Uncategorized

Jumat, 26 November 2021 - 13:59 WIB

KSAD Berkunjung ke Korem Tadulako, Jalan Sudirman Palu Tutup Sementara

Kunjungan KSAD, Jenderal TNI Dudung Abdurachman (kiri) ke Korem 132/Tadulako, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (26/11/2021)/hariansulteng

Kunjungan KSAD, Jenderal TNI Dudung Abdurachman (kiri) ke Korem 132/Tadulako, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (26/11/2021)/hariansulteng

HARIANSULTENG.COM, PALU – Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman melakukan kunjungan ke Korem 132/Tadulako, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (26/11/2021).

Pantauan di lokasi, personel Korem 132/Tadulako tengah melakukan persiapan guna menyambut orang nomor satu TNI angkatan darat tersebut.

Baca juga  Sambut HUT Kemerdekaan, Habib Rotan Pimpin Zikir Akbar Kerukunan Keluarga Besar Pesolino

Setiba di lokasi, rombongan KSAD disambut langsung oleh Komandan Korem (Danrem) 132/Tadulako, Brigjen TNI Farid Makruf.

Baca juga  Polisi Selidiki Temuan Mayat Bayi di Toilet RSU Anutapura Palu

Akses menuju Korem Tadulako di Jl Jenderal Sudirman, Kelurahan Besusu Barat, Kecamatan Palu Timur ditutup sementara.(hs)

Share :

Baca Juga

Tangis haru anggota Paskibraka Kota Palu usai pelaksanaan upacara HUT RI ke-78/hariansulteng

Uncategorized

Tangis Haru Anggota Paskibraka Kota Palu Usai Sukses Kibarkan Bendera Merah Putih
Mantan Kadiv Propam Polri, Irjen Ferdy Sambo/Humas Polri

Uncategorized

Diperiksa 7 Jam, Irjen Ferdy Sambo Ungkap Alasan Perintah Bawahan Tembak Mati Brigadir J
Nona (kiri) bersama ayahnya, Muhammad Siddik (kanan) di kejuaraan tingkat nasional di Kota Palu, Sulawesi Tengah/hariansulteng

Uncategorized

Serba Serbi Kejuaraan Panjat Tebing Untad, Bocah 8 Tahun Ungguli 3 Peserta dari Mapala
Kondisi ruas Jalan Beringin Kota Palu berdebu akibat perbaikan, Sabtu (27/11/2021)/hariansulteng

Uncategorized

Masa Perbaikan, Ruas Jalan Beringin Kota Palu Berdebu
Ilustrasi buruh menuntut kenaikan upah minimum/KSPI

Nasional

Puluhan Ribu Buruh dan Mahasiswa Bakal Kepung Istana Besok
Kanwil Kemenkumham Sulteng di Jalan Dewi Sartika, Kota Palu/hariansulteng

Uncategorized

Kemenkumham Sulteng Usulkan 2.583 Narapidana Dapat Remisi Hari Kemerdekaan
Aparat kepolisian bersiaga di kawasan bandara saat Kepolda Sulteng menjemput tamu diduga WNA, Kamis (5/5/2022)/Ist

Uncategorized

Soal Polisi Minta Kendaraan Anggota DPD RI Menyingkir Saat di Bandara, Ini Penjelasan Polda Sulteng
RS Budi Agung Palu/hariansulteng

Uncategorized

Direktur RS Budi Agung Palu Minta Maaf Terkait Keluhan Pasien: Kami akan Evaluasi