Home / Tolitoli

Jumat, 1 April 2022 - 23:28 WIB

Pemerintah Tetapkan 1 Ramadan 1443 H Jatuh pada 3 April, Berikut Jadwal Imsak di Tolitoli

Ilustrasi

Ilustrasi

HARIANSULTENG.COM, TOLITOLI – Pemerintah resmi menetapkan 1 Ramadan 1443 Hijriah pada Minggu, 3 April 2022.

Penetapan awal puasa dilakukan Kementerian Agama (Kemenag) bersama sejumlah organisasi masyarakat Islam melalui hasil sidang isbat, Jumat (1/3/2022).

“Secara mufakat 1 Ramadan jatuh pada Ahad, 3 April 2022. Ini hasil sidang isbat yang disepakati bersama,” ujar Menteri Agama, Yaqut Cholil Quomas yang turut diikuti sejumlah peserta secara virtual.

Guna mendukung ibadah puasa umat Islam, Kemenag melalui laman Bimas Islam membagikan jadwal imsakiyah di seluruh wilayah Indonesia.

Baca juga  Balai POM Palu Temukan Makanan Rusak Hingga Kedaluwarsa Jelang Lebaran

Berikut jadwal imsakiyah untuk wilayah Kabupaten Tolitoli, Sulawesi Tengah selama Ramadan 2022.

1 – 3 Ramadan (3 – 5 April)
• Imsak 04.32 Wita
• Subuh 04.42 Wita
• Magrib/buka 18.07 Wita
• Isya 19.15 Wita

4 – 5 Ramadan (6 – 7 April)
• Imsak 04.31 Wita
• Subuh 04.41 Wita
• Magrib/buka 18.06 Wita
• Isya 19.15 Wita

6 – 7 Ramadan (8 – 9 April)
• Imsak 04.30 Wita
• Subuh 04.40 Wita
• Magrib/buka 18.06 Wita
• Isya 19.14 Wita

Baca juga  Mengenal Anjing Pelacak yang Mencari Dokter Faisal, Pernah Bantu Pencarian Korban Gempa

8 Ramadan (10 April)
• Imsak 04.30 Wita
• Subuh 04.40 Wita
• Magrib/buka 18.05 Wita
• Isya 19.14 Wita

9 – 11 Ramadan (11 – 13 April)
• Imsak 04.29 Wita
• Subuh 04.39 Wita
• Magrib/buka 18.05 Wita
• Isya 19.14 Wita

12 Ramadan (14 April)
• Imsak 04.28 Wita
• Subuh 04.38 Wita
• Magrib/buka 18.05 Wita
• Isya 19.13 Wita

Share :

Baca Juga

Ilustrasi gempa bumi

Tolitoli

Kabupaten Tolitoli 2 Kali Diguncang Gempa dalam Sehari
Polres Tolitoli berhasil menangkap pelaku pencabulan yang ternyata ayahnya sendiri/istimewa

Tolitoli

Bejat, Seorang Ayah di Tolitoli Setubuhi Anak Kandung Sendiri
Ilustrasi vaksin Covid-19/Ist

Tolitoli

Buka 3 Gerai Vaksinasi Besok, Polres Tolitoli Sediakan Doorprize Satu Unit Motor
Ilustrasi gempa bumi

Tolitoli

Gempa Magnitudo 3,4 Guncang Tolitoli, Benda Ringan Digantung Bergoyang
Polisi bersama anjing pelacak terus mencari keberadaan Dokter Faisal yang hilang secara misterius di Kabupaten Tolitoli, Kamis (12/5/2022)/hariansulteng

Tolitoli

Mengenal Anjing Pelacak yang Mencari Dokter Faisal, Pernah Bantu Pencarian Korban Gempa
Polisi bersama anjing pelacak terus mencari keberadaan Dokter Faisal yang hilang secara misterius di Kabupaten Tolitoli, Kamis (12/5/2022)/hariansulteng

Tolitoli

9 Hari Pencarian Dokter Faisal Masih Nihil, Polisi Minta Warga Tak Berspekulasi
Ini Pemenang Undian Umrah Gratis Vaksin Covid-19 di Kabupaten Tolitoli/humas polres toli-toli

Tolitoli

Ini Pemenang Undian Umrah Gratis Vaksin Covid-19 di Kabupaten Tolitoli
Ilustrasi Polres Tolitoli gelar vaksinasi booster bagi para personel/Instagram @polrestolitoli

Tolitoli

Polres Tolitoli Gelar Vaksinasi Bonus Minyak Goreng Murah Besok, Ajak Teman Gratis Gula Pasir