Home / Palu

Senin, 15 April 2024 - 21:12 WIB

Akun WhatsApp Kasat Reskrim Polresta Palu Dibajak, Pelaku Kirim Chat Minta Dibelikan Tiket Pesawat

Ilustrasi modus penipuan melalui Whatsapp/Ist

Ilustrasi modus penipuan melalui Whatsapp/Ist

HARIANSULTENG.COM, PALU – Akun WhatsApp Kasat Reskrim Polresta Palu, AKP Reza dibajak oleh orang tak dikenal.

Atas kejadian ini, pihak Polresta Palu mengimbau kepada seluruh pihak dan masyarakat untuk tidak melayani jika mendapatkan pesan mengatasnamakan AKP Reza.

“Apabila ada pesan muncul mengatasnamakan AKP Reza jangan dilayani. Itu bukan AKP Reza, tetapi saat itu akun WhatsApp dibajak atau di-hack orang tidak dikenal,” kata Kasubsi PIDM Humas Polresta Palu, Aiptu I Kadek Aruna, Senin (15/4/2024).

Baca juga  Maksimalkan Pelayanan Publik, Pemkot Palu Buka MPP di Pasar Bambaru

Kadek menuturkan, modus pelaku mengaku sebagai Kasat Reskrim Polresta Palu dan menghubungi salah satu calon korban untuk membelikan tiket pesawat tujuan Jakarta.

Baca juga  Buka Puasa Bersama Forkopimda Kota Palu, Hadianto Cerita Pengalaman Selama Retret

Dari informasi yang diperoleh dari berbagai pihak, pelaku melakukan modus penipuan dengan menggunakan nomor 0823-8562-8933.

“Beruntung kejadian ini cepat dilaporkan dan belum ada yang tertipu atau menyetorkan uangnya. Jadi ini penipuan,” ucap Kadek.

(Fat)

Share :

Baca Juga

Perindo Sulteng gelar jumpa pers terkait penunjukan Andono Wibisono sebagai Plt Ketua Perindo Kota Palu/hariansulteng

Palu

DPW Ungkap Alasan Tunjuk Andono Wibisono Jadi Plt Ketua Perindo Kota Palu Gantikan Andri Gultom
Ilustrasi/Ist

Palu

Ramai Protes Kebijakan Besaran UKT, Sejumlah BEM Fakultas Soroti Kinerja Presma Untad
Ilustrasi Wisuda Universitas Tadulako angkatan 107-108 beberapa waktu lalu

Palu

1.314 Mahasiswa Universitas Tadulako Ikuti Wisuda Offline Angkatan 111 Besok
Kepala Badan Kesbangpol Kota Palu, Ansyar Sutiadi menghadiri Forum Komunikasi Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan, dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN), Kamis (13/02/2025)/Pemkot Palu

Palu

Pemkot Palu-BNN Perkuat Sinergitas untuk Berantas Narkoba
Masjid Baiturrahim di Jalan Sarikaya, Lorong Makassar, Kelurahan Kamonji, Kecamatan Palu Barat, Kota Palu, Kamis (14/4/2022)/hariansulteng

Palu

Dibangun Lewat Swadaya Masyarakat, Masjid Unik di Palu Ini Mirip Bangunan Ka’bah
Calon gubernur Sulawesi Tengah (Sulteng) nomor urut 1, Ahmad Ali menggelar kampanye terbatas di Kelurahan Mamboro, Kota Palu, Sabtu (12/10/2024)/Ist

Palu

Ahmad Ali Janjikan Seragam Gratis hingga Layanan Bus Sekolah Jika Jadi Gubernur Sulteng
pelantikan pengurus DPC Partai Demokrat di Palu, Sabtu (6/8/2022) pagi/istimewa 

Palu

Andi Nur B Lamakarate Bakal Ramaikan Pemilihan Wali Kota 2024
Habib Idrus bin Salim Aljufri (Guru Tua)/Ist

Palu

Pemerintah Indonesia Akui Status Kewarganegaraan Guru Tua