Home / Palu

Senin, 18 November 2024 - 21:44 WIB

Lunasi Tagihan Listrik Tepat Waktu, Pemkot Palu Diganjar Penghargaan dari PLN

Lunasi tagihan listrik tepat waktu, Pemkot Palu diganjar penghargaan dari PLN, Senin (18/11/2024)/Pemkot Palu

Lunasi tagihan listrik tepat waktu, Pemkot Palu diganjar penghargaan dari PLN, Senin (18/11/2024)/Pemkot Palu

HARIANSULTENG.COM, PALU – Pemerintah Kota (Pemkot) Palu mendapat penghargaan atas konsistensi dalam melunasi tagihan pemakaian listrik secara cepat dan tepat waktu untuk kategori instansi pemerintah.

Penghargaan itu diterima Sekretaris Daerah Kota (Sekkot) Palu, Irmayanti Pettalolo dalam acara customer gathering yang diselenggarakan oleh PT PLN Unit Pelaksana UP3 Palu, Senin (18/11/2024).

Baca juga  Berlinang Air Mata, Janda Korban Gempa Palu Curhat Hidupi 4 Anak dan Terancam Terusir dari Pengungsian

Penghargaan ini mencerminkan sinergi yang baik antara Pemkot Palu dan PLN dalam memastikan pelayanan listrik yang optimal untuk masyarakat.

Dalam customer gathering kali ini, PLN UP3 Palu mengadakan penandatanganan perjanjian kerja sama mengenai pemungutan pajak barang dan jasa tertentu, khususnya tenaga listrik.

Baca juga  Usai di Jakarta, MN KAHMI Luncurkan Logo Musyawarah Nasional ke XI di Kota Palu

Kerja sama ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi dan transparansi dalam pengelolaan pajak tenaga listrik di wilayah Sulawesi Tengah.

Customer gathering ini merupakan bentuk apresiasi kami dalam memberikan pelayanan sekaligus kebanggaan kami kepada para pelanggan,” ujar Manager PT PLN UP3 Palu, Yanuar.

(Rza)

Share :

Baca Juga

Rektor Untad, Mahfudz memberi pesan almamater di acara wisuda angkatan 112, Kamis (16/6/2022)/hariansulteng

Palu

Nyaris Drop Out Akhir Juni, Rektor Untad Sebut Masa Studi Mahasiswa Angkatan 2015 Diperpanjang
Anggota KPU Kota Palu, Muhamad Musbah/hariansulteng

Palu

KPU Palu Sebut 9 TPS Berpotensi Lakukan Pemungutan Suara Ulang
Hadianto Rasyid-Imelda Liliana Muhidin resmi dilantik sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palu periode 2025-2030, Kamis (20/02/2025)/Ist

Palu

Periode Kedua Pimpin Kota Palu, Hadianto Rasyid Resmi Dilantik Prabowo Subianto
Pemerintah Kota Palu ikut serta dalam Karnaval Budaya yang digelar pada Jumat (09/05/2025) di Kota Surabaya, Jawa Timur/Pemkot Palu

Palu

Kenakan Pakaian Adat, Delegasi Kota Palu Tampil Memukau di Karnaval Budaya Apeksi Surabaya
Satgas Pangan mengawasi distribusi minyak goreng di Pasigala untuk mencegah terjadinya praktik penimbunan, Sabtu (5/3/2022)/Ist

Donggala

Cegah Penimbunan, Satgas Pangan Awasi Distribusi 700 Dos Minyak Goreng di Pasigala
Massa dari Aliansi Pemuda Kota Palu melakukan aksi demonstrasi di depan Gedung DPRD Sulawesi Tengah/Ist

Palu

Demo di DPRD Sulteng, Massa Tuntut Tinjau Ulang Pasal Penghinaan Presiden Buntut Ucapan Rocky Gerung
Puing-puing sisa kebakaran Pasar Inpres Manonda jadi tontonan Warga, Rabu (30/3/2022)/hariansulteng

Palu

Puing-puing Sisa Kebakaran Pasar Inpres Manonda Jadi Tontonan Warga
Reny A Lamadjido bersama alumni HMI di Palu gelar diskusi jelang pelantikan pengurus KAHMI Kota Palu, Rabu (10/8/2022)/Ist

Palu

Jajanan Gratis UMKM Ramaikan Pelantikan MD KAHMI Palu di Lapangan Vatulemo Besok