Home / Olahraga

Senin, 17 Januari 2022 - 02:13 WIB

FK Senica Lanjut Kode Keempat, Selangkah Menuju Witan Sulaeman?

Witan Sulaeman/Instagram @witansulaiman

Witan Sulaeman/Instagram @witansulaiman

HARIANSULTENG.COM, OLAHRAGA – Rumor Witan Sulaeman akan bergabung ke FK Senica kian berhembus kencang.

Klub asal Slowakia itu kembali mengunggah kode di insta stori yang santer dikaitkan dengan Winger Timnas Indonesia, Witan Sulaeman.

Terbaru, akun Instagram @fk_senica menuliskan huruf A menggunakan latar belakang merah putih, Minggu (16/1/2022).

Baca juga  Awali Kompetisi Liga 2, Persipal Palu Ditahan Imbang Persiba Balikpapan di Kandang Sendiri

Ini merupakan kode keempat yang diunggah FK Senica setelah huruf W, I dan T secara berurutan dengan latar serupa.

Deretan unggahan FK Senica yang dianggap akan merekrut Witan Sulaeman/Instagram @sepakbola.viral

Deretan unggahan FK Senica yang dianggap akan merekrut Witan Sulaeman/Instagram @sepakbola.viral

Witan Sulaeman diketahui kini tengah memperkuat klub Liga Polandia, Lechia Gdansk.

Baca juga  Soroti Wasit PON 2024 Laga Sulteng Vs Aceh, Ahmad Ali Desak PSSI Jatuhi Sanksi Berat

FK Senica sudah memainkan kode huruf beserta latar belakang yang dianggap sebagai bendera Indonesia sejak Kamis (13/1/2022).

Jika benar Witan bakal berseragam FK Senica, maka ia akan satu klub bersama rekannya di Skuad Garuda, Egy Maulana Vikri. (Sub)

Share :

Baca Juga

Sekretaris Daerah Kota (Sekkot) Palu, Irmayanti Pettalolo menerima kunjungan dari perwakilan Humainement Concernes, Selasa (31/12/2024)/Pemkot Palu

Olahraga

Sekkot Palu Terima Kunjungan Humainement Concernes, Bahas Event Multisport Tournament
Persipal Palu ditahan imbang 0-0 oleh Persiba Balikpapan di laga perdana grup timur Liga 2 Indonesia, Minggu (28/8/2022)/Ist

Olahraga

Awali Kompetisi Liga 2, Persipal Palu Ditahan Imbang Persiba Balikpapan di Kandang Sendiri
Adik Witan Sulaeman, Muhammad Akbar Lionel Messi (kiri) bersama ayahnya Humaidi (kanan)/hariansulteng

Olahraga

Kenalkan Messi, Adik Witan Sulaeman di Palu Bercita-cita Jadi Pemain Timnas
Persipal (merah) vs Kotabaru FC, Rabu (16/3/2022)/Instagram @persipal_palu

Olahraga

Persipal Angkat Koper Lebih Awal Usai Telan Dua Kali Kekalahan di Fase Grup Piala Soeratin U-17
Selebrasi pemain Timnas Indonesia saat menjebol gawang Malaysia di Piala AFF 2020, Minggu (19/12/2021) malam/PSSI

Olahraga

Libas Malaysia 4-1, Indonesia Jamu Tuan Rumah Singapura di Semifinal Piala AFF
Selebrasi pemain Timnas Indonesia usai membobol gawang Singapura di babak pertama semifinal Piala AFF, Rabu (22/12/2021)/PSSI

Olahraga

Sempat Unggul Lewat Gol Pemain Asal Palu Witan, Indonesia Ditahan Imbang Singapura di Akhir Laga
Hadianto Rasyid menghadiri laga final Piala Asprov Cup II 2025, Minggu (24/8/2025). (Foto: Istimewa)

Advertorial

Songsong Pra PON 2027, PSSI Sulteng Dorong Regenerasi Atlet Lewat Ajang Asprov Cup
Selebrasi pemain Thailand usai membobol gawang Vietnam di leg pertama semifinal Piala AFF 2020 beberapa waktu lalu/Instagram @jaychanathip

Olahraga

Gol Cepat Messi Jay Bawa Thailand Unggul 1-0 atas Indonesia di Babak Pertama