Home / Palu / Poso

Jumat, 28 Januari 2022 - 20:58 WIB

Brimob Sulteng Sambut Personil Purna Tugas Madago Raya

Komandan Satuan Brimob Polda Sulteng KBP M Alfian Hidayat memimpin langsung kegiatan Upacara Purna Tugas Operasi Madagoraya Tahap IV tahun 2021.

Komandan Satuan Brimob Polda Sulteng KBP M Alfian Hidayat memimpin langsung kegiatan Upacara Purna Tugas Operasi Madagoraya Tahap IV tahun 2021.

HARIANSULTENG, PALU – Komandan Satuan Brimob Polda Sulteng KBP M Alfian Hidayat memimpin langsung kegiatan Upacara Purna Tugas Operasi MadagorayaOperasi Madagoraya Tahap IV tahun 2021.

Berlangsung di lapangan Mako Satbrimob Polda Sulawesi Tengah, Kelurahan Mamboro, Kota Palu, Jumat (28/01/2022) pagi.

KBP M Alfian Hidayat, mengungkapkan, Brimob merupakan satuan yang sangat dibanggakan oleh masyarakat dan pimpinan.

Sehingga sampai saat ini Brimob masih dipercaya untuk melaksanakan tugas pengamanan dan penindakan hukum yang berintensitas tinggi.

Baca juga  Komitmen untuk Keberlanjutan Lingkungan, PT CPM Raih Penghargaan PROPER Biru

Olehnya, KBP M Alfian Hidayat mengharapkan, personil Brimob selalu mampu menjaga keamanan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

“Saya ucapkan terima kasih atas pelaksanaan tugas-tugas yang telah dilaksanakan di daerah operasi, diharapkan kedepan tetap menjaga dan meningkatkan kemampuan-kemampuan yang telah dimiliki. Sehingga dapat menjawab segala tantangan tugas-tugas berikutnya. Selamat datang dan selamat bergabung kembali di Satuan Brimob Polda Sulawesi Tengah,” ucap KBP M Alfian Hidayat.

Baca juga  Buntut Polisi Rampas Paksa Ponsel Wartawan di Banggai, Kapolda Sulteng Minta Maaf

KBP M Alfian Hidayat menuturkan, upacara penyambutan ini merupakan wujud penghargaan dan penghormatan dari satuan kepada seluruh personel yang baru saja selesai melaksanakan tugas.

Hadir dalam upacara tersebut Wadansat Brimob Polda Sulteng AKBP Denny Jatmiko, beserta Perwira jajaran Satbrimobda Sulteng lainnya.(HS)

Share :

Baca Juga

Bupati Sigi, Moh Irwan membuka secara resmi Festival Media Hijau bertajuk "Aksi Media untuk Perubahan Iklim dan Energi Baru Terbarukan", Minggu (10/12/2023)/hariansulteng

Palu

Bupati Sigi, Kadishut Sulteng hingga Legislator Palu Hadiri Pembukaan Festival Media Hijau
Wakil Wali Kota Palu, Imelda Liliana Muhidin menghadiri upacara peringatan HUT ke-61 Sulawesi Tengah, Minggu (13/04/2025)/Pemkot Palu

Palu

Wakil Wali Kota Palu Hadiri Upacara Peringatan HUT ke-61 Sulawesi Tengah
Pedagang Sari Laut, Suradi/hariansulteng

Palu

Pedagang Sari Laut di Palu Mengaku Warungnya Diancam Dibongkar gegara Sengketa Batas Tanah
Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Palu, Ibnu Munzir membuka Musyawarah Cabang ke-XVII Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Kota Palu, Selasa (8/8/2023)/Pemkot Palu

Palu

Buka Musyawarah Cabang IMM Kota Palu, Sekdis DLH Sampaikan Pesan Hadianto Rasyid
Emak-emak menyerbu pasar murah di Lapangan Palupi, Jalan Pue Bongo II, Kelurahan Palupi, Kecamatan Tatanga, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Selasa (29/3/2022)/hariansulteng

Palu

Digelar Hingga Besok, Pasar Murah di Lapangan Kelurahan Palupi Diserbu Emak-emak
Sekretaris Daerah Kota (Sekkot) Palu, Irmayanti Pettalolo secara simbolis meresmikan tempat hiburan sekaligus arena Biliar di Jalan Tanjung Api, Kota Palu, Minggu (18/6/2023)/Pemkot Palu

Olahraga

Sekkot Palu Resmikan Arena Biliar di Jalan Tanjung Api
Fakultas Ekonomi Universitas Alkhairaat (Unisa) melakukan sosialisasi pendampingan Program Kreatifitas Mahasiswa (PKM) dan PPK Ormawa tahun 2024, Sabtu (10/2/2024)/Ist

Palu

Dosen Untad Jadi Pemateri Sosialisasi Pendampingan PKM dan PPK Ormawa di Unisa Palu
Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid melakukan kunjungan ke Pemerintah Kota Gorontalo, Senin (16/10/2023)/Pemkot Palu

Palu

Pemkot Gorontalo Terima Kunjungan Wali Kota Palu