Home / Sigi / Sulteng

Rabu, 2 Februari 2022 - 21:13 WIB

Polres Sigi Ajak Masyarakat Vaksinasi Covid-19

Kepolisian Resor (Polres) Sigi melalui Unit Kerja Lapangan (UKL) regu 1 terus memberikan sosialisasi kepada masyarakat terkait dengan ajakan vaksinasi dan penerapan protokol kesehatan di masyarakat.

Kepolisian Resor (Polres) Sigi melalui Unit Kerja Lapangan (UKL) regu 1 terus memberikan sosialisasi kepada masyarakat terkait dengan ajakan vaksinasi dan penerapan protokol kesehatan di masyarakat.

HARIANSULTENG, SIGI -Kepolisian Resor (Polres) Sigi Resor (Polres) Sigi melalui Unit Kerja Lapangan (UKL) regu 1 terus memberikan sosialisasi kepada masyarakat terkait dengan ajakan vaksinasi dan penerapan protokol kesehatan di masyarakat.

Ini merupakan upaya pihak kepolisian guna membantu Pemerintah dalam memutus mata rantai penyebaran covid-19.

Iptu I Ketut Swarnaya selaku Ka UKL Regu 1 memimpin langsung pelaksanaan kegiatan kali ini dengan menyasar pengendara di Jl Karanjalemba, Rabu (02/02/2022)

Iptu I Ketut Swarnaya mengatakan, bahwa kegiatan ajakan terkait vaksinasi akan terus dilakukan untuk menyadarkan masyarakat terkait vaksin dan penerapan protokol kesehatan.

Baca juga  Beraksi di 13 TKP, Polres Sigi Ringkus Maling Motor Spesialis Kunci T

“Kami harap seluruh masyarakat berperan aktif dalam upaya pemerintah menekan penyebaran COVID-19 ini,  selain menjalankan Protokol kesehatan (Prokes) dengan baik laksanakan juga vaksinasi COVID-19,” ujar Iptu Swarnaya.

Untuk itu, pihaknya mengajak semua masyarakat Kabupaten Sigi yang belum melakukan vaksinasi untuk mengikuti program vaksinasi COVID-19 di gerai vaksin yang telah disediakan.

Baca juga  Banjir Terjang Dua Desa di Kabupaten Sigi, Akses Jalan Palu-Bangga Terputus

Menurutnya, vaksin Covid-19 sangat dibutuhkan untuk mendorong terbentuknya kekebalan pada tubuh serta Vaksin tersebut di jamin Aman dan Halal.

Sehingga apabila ketika terinfeksi pun, penderita akan mengalami gejala lebih ringan, dibandingkan jika tidak divaksin.

Namun demikian, Ia pun mengingatkan walaupun sudah di vaksin, masyarakat tetap perlu menerapkan protokol kesehatan dengan selalu memakai masker, menjaga jarak, menghindari kerumunan, mencuci tangan dengan menggunakan sabun, dan mengurangi mobilitas. (HS)

 

Share :

Baca Juga

Banjir di Kabupaten Tolitoli beberapa waktu lalu, contoh bencana hidrometeorologi/hariansulteng

Tolitoli

4 Kelurahan dan 3 Desa di Kecamatan Baolan Tolitoli Terendam Banjir Setinggi Lutut
Kasatpol PP Kota Palu, Nathan Pagasongan menghadiri sekaligus menyampaikan sambutan pada acara Musda Adat ke IV Brigade Manguni Indonesia (BMI) Kota Palu/Pemkot Palu

Palu

Hadiri Musda Adat BMI Kota Palu, Kasatpol PP: Momen Melestarikan Keaarifan Lokal
Korem 132/Tadulako menggelar upacara peringatan HUT TNI ke-78 bertemakan "TNI Patriot NKRI, Pengawal Demokrasi untuk Indonesia Maju", Kamis (5/10/2023)/Ist

Sulteng

Pimpin Upacara HUT TNI ke-78, Danrem 132/Tadulako Sampaikan Pesan Panglima Laksamana Yudo Margono
Kapolda Sulteng, Irjen Rudy Sufahriadi jadi inspektur upacara di SDN 15 Palu, Senin (27/2/2023)/Ist

Palu

Momen Kapolda Sulteng Irjen Rudy Sufahriadi Jadi Inspektur Upacara di SDN 15 Palu
Jeffisa Putra Amrullah/Ist

Morowali Utara

Maju Pilkada Morut, Bung Jeff Mohon Doa dan Dukungan Masyarakat
Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP2KB) Kota Palu, dr Royke Abraham menghadiri puncak apresiasi Duta GenRe Kota Palu 2024, Minggu (8/12/2024)/Pemkot Palu

Palu

Kadis DP2KB Kota Palu Harap Duta GenRe Jadi Contoh Positif Generasi Muda
Guru Besar UIN Datokarama, Prof Lukman S Thahir/hariansulteng

Sulteng

Guru Besar UIN Datokarama Minta Polri Pertimbangkan Hentikan Operasi Madago Raya di Poso
Iksan Baharudin Abdul Rauf nongkrong dan ngopi di kantin RSUD Undata usai menjalani pemeriksaan kesehatan, Sabtu (31/8/2024)/hariansulteng

Palu

Ngopi di Kantin Rumah Sakit, Iksan Tanggapi Santai Narasi ‘Semut Lawan Gajah’ di Pilkada Morowali