Home / Palu

Sabtu, 18 Desember 2021 - 14:25 WIB

Bupati Tolitoli dan Morowali Saksikan Wisuda Universitas Terbuka Palu

Bupati Tolitoli, Amran Hi Yahya dan Bupati Morowali, Taslim hadiri wisuda UT Palu secara virtual, Sabtu (18/12/2021)/hariansulteng

Bupati Tolitoli, Amran Hi Yahya dan Bupati Morowali, Taslim hadiri wisuda UT Palu secara virtual, Sabtu (18/12/2021)/hariansulteng

HARIANSULTENG.COM, PALU – Sebanyak 415 lulusan Universitas Terbuka (UT) Palu mengikuti wisuda daerah secara hybrid, Sabtu (18/12/2021).

Prosesi wisuda tatap muka diwakili sejumlah wisudawan di lantai dua gedung UT Palu Jl Raden Eddy (RE) Martadinata, Kelurahan Tondo, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu.

Acara tersebut turut dihadiri Bupati Tolitoli, Amran Hi Yahya dan Bupati Morowali, Taslim menghadiri wisuda Universitas Terbuka (UT) Palu secara virtual.

Baca juga  Wakil Wali Kota Palu Kunker ke Pasar BSD City Tangerang

“Jumlah peserta wisuda sebanyak 415 orang dari tiap kabupaten/kota. UT memang sudah biasa online. Selain itu memungkinkan untuk menghadirkan semua peserta wisuda karena ruangan tidak cukup,” ungkap Direktur UT Palu, Wijanarko.

Ini merupakan kali kedua Universitas Terbuka Palu menggelar wisuda di tahun ajaran 2021.

Baca juga  Hadianto Rasyid Hadiri Pengucapan Syukur GPID Jemaat Koinonia Palu

Wijanarko menuturkan, pihaknya berencana melaksanakan wisuda offline alias tatap muka mulai tahun depan.

Hal tersebut seiring dengan selesainya pembangunan gedung baru UT di Jl Pendidikan, Kelurahan Tondo, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu.

“Seluruh aktivitas perkuliahan bakal dipindahkan ke gedung baru Januari 2022 mendatang. Di gedung itu rencananya akan dilaksanakan wisuda offline,” kata Wijanarko. (Agr)

Share :

Baca Juga

Kapolresta Palu Kombes Pol Deny Abrahams mengunjungi seluruh pos pengamanan , pos pelayanan serta Pos terpadu Idulfitri 1446 H di Kota Palu, Rabu (02/04/2025)/Ist

Palu

Kapolresta Palu Kunjungi Pos Pengamanan Lebaran, Bagikan Bingkisan ke Petugas Jaga
Relawan Merah Putih (RMP) Indonesia menggelar orientasi organisasi melalui sekolah penggerak RMP angkatan satu/istimewa

Palu

RMP Indonesia Gelar Orentasi Organisasi Pengurus, Kenalkan Visi Misi Pada Anggotanya
Polda Sulteng bersama Disperindag Kota Palu melakukan sidak ke sejumlah SPBU, Sabtu (29/3/2024)/Ist

Palu

Polda Sulteng-Disperindag Palu Sidak SPBU, Minta Warga Melapor Jika Ada Penyalahgunaan BBM
Polisi berhasil menemukan pendaki yang diduga disekap di kawasan Bukit Uwentumbu, Kelurahan Kawatuna, Kota Palu/Ist

Palu

Pendaki yang Diduga Disekap di Bukit Uwentumbu Palu Ditemukan Selamat
Karo Ops Polda Sulteng, Kombes Ferdinand Maksi Pasule/Ist

Palu

Karo Ops Polda Sulteng Ingatkan Anggota Jaga Netralitas Jelang Pilkada 2024
Malam puncak perayaan 4 Dekade Teknik Tadulako, Minggu malam (22/10/2023)/hariansulteng

Palu

Teknik Tadulako Menapaki Perjalanan 4 Dekade
Puri Vatutela dapat menjadi pilihan tepat untuk berkumpul atau berwisata bersama keluarga saat berkunjung ke Kota Palu, Sulawesi Tengah/hariansulteng

Palu

Tawarkan Pesona Keindahan Kota Palu, Puri Vatutela Bisa Tampung 2.000 Pengunjung
Pemerintah Kota Palu mengikuti kegiatan verifikasi dan validasi data dukung kriteria kabupaten/kota sehat (KKS) tahun 2025 secara virtual, Senin (21/04/2025)/Pemkot Palu

Palu

Pemkot Palu Ikuti Verifikasi dan Validasi Data KKS Tahun 2025