Home / Sulteng

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:20 WIB

NasDem Sulteng Buka Pendaftaran Bakal Calon Kepala Daerah Selama Sepekan

Sekretariat DPW NasDem Sulteng, Jalan Chairil Anwar, Kelurahan Besusu Tengah, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu/hariansulteng

Sekretariat DPW NasDem Sulteng, Jalan Chairil Anwar, Kelurahan Besusu Tengah, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu/hariansulteng

HARIANSULTENG.COM – DPW NasDem Sulawesi Tengah (Sulteng) resmi membuka pendaftaran bakal calon kepala daerah untuk Pilkada 2024.

Pendaftaran bakal calon kepala daerah se-Sulteng ini dibuka selama sepekan ke depan mulai 1 – 7 Mei 2024.

“Alhamdulillah pendaftaran diulai tanggal 1 Mei sampai 7 Mei 2024,” kata Sekretaris DPW NasDem Sulteng, Aristan saat dihubungi, Rabu malam (1/5/2024).

Baca juga  Muktamar Ditunda, Ketua Utama Alkhairaat Cabut SK Kepanitiaan

Aristan menuturkan bahwa pendaftaran tersebut dibuka untum semua tingkatan baik meliputi provinsi maupun kabupaten dan kota.

Kandidar bakal calon gubernur dan wakil gubernur bisa mendaftar langsung di Kantor DPW NasDem Sulteng, Jalan Chairil Anwar, Kota Palu.

Baca juga  Anwar Hafid Pimpin Rapat Forkopimda Bahas Pemberantasan Tambang Ilegal

Sementara untuk bakal calon wali kota dan bupati bisa mendaftarkan diri di kantor atau sekretariat NasDem di daerah masing-masing.

“Pendaftaran bisa di kantor (NasDem) terdekat,” ucap Aristan.

(Fat)

Share :

Baca Juga

Ilustrasi - Maxim kini hadir di Kecamatan Bahodopi, Kabupaten Morowali/Ist

Morowali

Hadir di Bahodopi Morowali, Maxim Ajak Masyarakat Gabung Jadi Mitra Pengemudi
Ahmad Ali saat berkampanye di Desa Tambarana, Kecamatan Poso Pesisir Utara, Kabupaten Poso, Jumat (15/11/2024)/Ist

Poso

Tak Hanya Lahan Pertanian, Cagub Sulteng Ahmad Ali Juga Bakal Asuransikan Hewan Ternak
Ketua Umum DPW PKS Sulawesi Tengah, Muhammad Wahyuddin/Facebook Muhammad Wahyuddin

Sulteng

PKS Minta Polisi Tidak Represif Saat Kawal Demonstrasi Mahasiswa di DPRD Sulteng Besok
Novalina Wiswadewa dan Irmayanti Pettalolo hadiri peresmian Kantor Cabang Bank Ina Perdana Palu/Pemkot Palu

Palu

Sekda Perempuan Pertama Kota Palu dan Sulteng Hadiri Peresmian Kantor Cabang Bank Ina Perdana
Seorang warga di Touna hilang diduga diterkam buaya usai hadiri pesta, Senin dini hari (29/4/2024)/Ist

Tojo Una-Una

Seorang Warga di Touna Hilang Diduga Diterkam Buaya Usai Hadiri Pesta

Palu

Jelang Gebyar Paud 2023, Sekkot Irmayanti Matangkan Persiapan Bersama OPD
Abdul Karim Aljufri menggelar kampanye terbatas di Desa Watutau, Kecamatan Lore Piore, Kabupaten Poso, Jumat malam (1/11/2024)/Ist

Poso

Kampanye di Desa Watutau Poso, AKA Bicara soal Masalah Pertanian
Kasat Reskrim Polresta Palu, AKP Ferdinand E Numbery/hariansulteng

Palu

Usai Periksa 11 Saksi, Polresta Palu Naikkan Kasus Dugaan Pelecehan Oknum Ustaz ke Penyidikan