Home / Palu

Minggu, 25 Februari 2024 - 22:45 WIB

Prajurit Yonif 711/Raksatama Gelar Aksi Bersih-bersih dan Penghijauan di TPA Kawatuna

Prajurit TNI dari Yonif 711/Raksatama melakukan aksi bersih-bersih lingkungan dan penanaman pohon di TPA Kawatuna, Kota Palu, Sabtu (24/2/2024)/Ist

Prajurit TNI dari Yonif 711/Raksatama melakukan aksi bersih-bersih lingkungan dan penanaman pohon di TPA Kawatuna, Kota Palu, Sabtu (24/2/2024)/Ist

HARIANSULTENG.COM, PALU – Prajurit TNI dari Yonif 711/Raksatama melakukan aksi bersih-bersih lingkungan dan penanaman pohon di TPA Kawatuna, Kota Palu, Sabtu (24/2/2024).

Danyonif 711/Raksatama, Letkol Inf Andi Irsan menyebut aksi tersebut sebagai tindak lanjut dari perintah Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) dalam gerakan bersatu dengan alam dan peduli sampah

Selain menjaga kebersihan lingkungan dan meminimalisir dampak dari musim hujan seperti banjir, longsor, kegiatan ini diharapkan dapat mencegah terjadinya wabah penyakit demam berdarah.

Baca juga  Polsek Palu Timur Sediakan 250 Dosis Vaksin Covid-19 Setiap Hari

“Sebagai bentuk upaya penghijauan, meningkatkan kebersihan lingkungan dan mencegah menularnya bibit penyakit, Batalyon Infanteri 711/Raksatama melaksanakan perintah Kepala Staf Angkatan Darat dalam gerakan bersatu dengan alam dan peduli sampah,” ujarnya.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut di antaranya Kepala UPTD TPA Kawantuna Moh Saiful, Kanit Samapta Polsek Palu Selatan AKP I Made Antara, Dankiban Yonif 711/Raksatama Lettu Inf Yudhi Ariadi, Lurah Kelurahan Kawantuna, mahasiswa, petugas padat karya, tokoh masyarakat dan sekitar.

Baca juga  Pemkot Palu Apresiasi Penggunaan Tanda Tangan Elektronik via Aplikasi SRIKANDI

“Warga di lingkungan TPA Kelurahan Kawatuna menunjukan rasa senang dan mengucapkan terima kasih atas kegiatan kebersihan dan penanaman pohon di lingkungan TPA Kawatuna yang dilakukan oleh prajurit Yonif 711/Raksatama,” ucap Andi Irsan.

(Fat)

Share :

Baca Juga

Prof Lukman S Thahir/hariansulteng

Palu

Lukman S Thahir Resmi Jabat Rektor UIN Datokarama Palu Gantikan Sagaf S Pettalongi

Palu

Hadianto Puji Mutiara Fest, Sebut Konsep yang Disukai Anak Muda
Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Teknik Universitas Tadulako (Untad) menyelenggarakan acara buka puasa bersama 1.000 anak yatim, Selasa (26/3/2024)/hariansulteng

Palu

Pererat Silaturahmi, IKA Teknik Untad Gelar Buka Puasa Bersama 1.000 Anak Yatim
Ilustrasi pelecehan seksual/Ist

Palu

Cerita Mahasiswi Untad Diajak Tidur Pemilik Kos, Diduga Oknum Polisi
Polresta Palu gelar konferensi pers kasus dugaan pencabulan terhadap anak di bawah umur, Kamis (14/11/2024)/Ist

Palu

Polresta Palu Ungkap Kasus Pencabulan Anak di Bawah Umur, 10 Tersangka Terancam 15 Tahun Penjara
Ratusan ASN lingkup Pemkot Palu mengikuti upacara peringatan Hari Kebangkitan Nasional (HKN) ke-115, Senin (22/5/2023)/hariansulteng

Palu

Pimpin Upacara Hari Kebangkitan Nasional, Wawali Palu Kenang Organisasi Pemuda Budi Utomo
Sejumlah jurnalis di Kota Palu mengadakan kegiatan sosial dengan berbagi takjil buka puasa di hari ke-21 Ramadan, Jumat (21/03/2025)/Ist

Palu

Jurnalis Kota Palu Bagikan Ratusan Paket Takjil di TPA Kawatuna
Mahasiswa di Palu gelar aksi seribu lilin dan doa bersama untuk Korban tragedi Kanjuruhan Malang, Kamis (6/10/2022)/hariansulteng

Palu

Mahasiswa di Palu Gelar Aksi Seribu Lilin dan Doa Bersama untuk Korban Tragedi Kanjuruhan Malang