Home / Palu

Sabtu, 8 Januari 2022 - 13:59 WIB

Witan Sulaeman Akan Lamar Kekasihnya di Palu Malam Ini

Witan Sulaeman bersama Rismahani/Instagram @witansulaiman

Witan Sulaeman bersama Rismahani/Instagram @witansulaiman

HARIANSULTENG.COM, PALU – Hubungan Witan Sulaeman dan kekasihnya Rismahani sudah memasuki tahap serius.

Setelah menjalani hubungan kurang lebih 4 tahun, Winger Timnas Indonesia itu rencananya bakal melamar sang kekasih malam ini, Sabtu (8/1/2022).

Momen bahagia itu juga akan disiarkan melalui live Instagram kekasih Witan, Rismahani @rismahani__.

Baca juga  Warganya Menjadi Korban KKB Papua, Wali Kota Palu Hadianto Melayat ke Rumah Duka

“Jangan lupa nonton live lamaran Witan dan Rismahani di Instagram Rismahani besok ya, jam 7 malam,” tulis akun tiktok @inangsr, Jumat (7/8/2022).

Dalam video beredar, terlihat beberapa orang duduk melingkar di suatu ruangan termasuk Witan dan Rismahani didampingi orangtua masing-masing.

Dekorasi lamaran Witan Sulaeman dan Rismahani/Ist

Dekorasi lamaran Witan Sulaeman dan Rismahani/Ist

Ruangan tersebut juga terlihat dekorasi lamaran didominasi warna putih emas bertuliskan ‘Witan & Ima’.

Baca juga  BPBD Sulteng Ungkap Penyebab Banjir di Kawasan Huntap Tondo

Witan melamar Rismahani sehari setelah dirinya tiba di Kota Palu, Sulawesi Tengah usai membela Timnas Indonesia di ajang Piala AFF 2020. (Rmd)

Share :

Baca Juga

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Palu, Arfan secara membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan Ulujadi, Senin (10/02/2025)/Pemkot Palu

Palu

Bappeda Kota Palu Minta Kecamatan Ulujadi Kembangkan Potensi Paralayang di Salena
Munas XI KAHMI/Ist

Palu

Jelang Munas KAHMI di Palu, Panitia Siapkan Skenario Penjemputan Peserta Via Darat, Laut dan Udara
Orangtua pelaku pembunuhan bocah di Palu Barat bayar restitusi Rp 20 juta ke keluarga korban/Ist

Palu

Orangtua Pelaku Pembunuhan Bocah di Palu Barat Bayar Restitusi Rp 20 Juta ke Keluarga Korban
Gubernur Sulteng, Anwar Hafid meninjau area pertambangan PT Citra Palu Minerals di Kelurahan Poboya, Kota Palu, Senin (13/10/2025). (Foto: Istimewa)

Palu

Kolaborasi Pemprov Sulteng-Kementerian ESDM dalam Memberantas Tambang Ilegal
Orang-Terkena-TBC-HIV/ilustrasi

Palu

Waspada! Kasus AIDS, Tuberkulosis dan Malaria di Palu Cukup Besar
Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid memimpin rapat koordinasi (rakor) keamanan wilayah Kota Palu, Senin (19/05/2025)/Pemkot Palu

Palu

Hadianto Rasyid Kumpulkan Stakeholder Bahas Masalah Kamtibmas di Kota Palu
Kapolresta Palu, Kombes Deny Abrahams memimpin apel pagi 7 hari usai perayaan Idulfitri 1446 Hijriah, Senin (07/04/2025)/Ist

Palu

Kapolresta Palu Pimpin Apel Pagi, Cek Kesiapan Personel Usai Idulfitri 2025
KPU Kota Palu menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan dan perolehan suara Pemilu 2024, Kamis (29/2/2024)/hariansulteng

Palu

KPU Palu Target Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 Selesai 3 Hari