Home / Nasional / Poso

Sabtu, 27 November 2021 - 01:12 WIB

Tinjau Operasi di Poso, KSAD Dudung Ingatkan Jangan Ada Prajurit Kekurangan Bekal dan Peralatan

KSAD, Jenderal TNI Dudung Abdurachman (tengah) berkunjung ke Korem 132/Tadulako Jl Jenderal Sudriman, Kelurahan Besusu Barat, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu, Jumat (26/11/2021)/hariansulteng

KSAD, Jenderal TNI Dudung Abdurachman (tengah) berkunjung ke Korem 132/Tadulako Jl Jenderal Sudriman, Kelurahan Besusu Barat, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu, Jumat (26/11/2021)/hariansulteng

HARIANSULTENG, POSO – Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD), Jenderal TNI Dudung Abdurachman melakukan kunjungan ke Sulawesi Tengah, Jumat (25/11/2021).

Diantara agendanya yakni meninjau wilayah operasi penanganan terorisme di Kabupaten Poso dan sekitarnya.

Hal ini dilakukan guna mengecek kondisi prajurit TNI AD yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Madago Raya.

Dalam kunjungannya, Dudung mengingatkan jangan sampai ada prajurit merasa kekurangan selama bertugas.

Baca juga  Pemerintah Tetapkan Idulfitri 1446 H Jatuh pada 31 Maret 2025

“Tadi saya sudah ke Poso untuk mengecek kondisi prajurit. Saya tidak ingin ada prajurit saya kekurangan, baik masalah bekal, peralatan dan perlengkapan lainnya,” ujarnya usai memberi pengarahan di Korem 132/Tadulako, Kota Palu.

Mantan Panglima Kodam Jaya itu merasa perlu mengecek profesionalitas TNI AD yang bertugas di daerah operasi seperti Poso.

Baca juga  PSI Resmi Dukung Ahmad Ali Maju Pilgub Sulteng, Kaesang: Beliau Calon Terkuat

Selain operasi keamanan, personel TNI-Polri juga gencar melakukan sosialisasi bahaya radikalisme kepada masyarakat.

“Pencegahan terhadap paham radikalisme sudah sangat baik. Saudara-saudara kita yang masih di hutan perlahan-lahan Insya Allah menyerahkan diri dan bergabung untuk membangun Poso ke arah lebih baik,” kata Dudung.(hs)

Share :

Baca Juga

Satgas Madago Raya bersilaturahmi dengan mantan narapidana (napiter) di Kelurahan Kasiguncu, Kecamatan Poso Pesisir, Kabupaten Poso, Sabtu (11/01/2025)/Ist

Poso

Eks Napiter Dukung Upaya Deradikalisasi Satgas Madago Raya di Poso
Satgas Madago Raya menerima sejumlah senjata dan amunisi dari warga di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah/Ist

Poso

Satgas Madago Raya Penyerahan Senjata dan Amunisi dari Warga Poso
Danrem 132/Tadulako, Brigjen TNI Dody Triwinarto melakukan pengecekan kesiapan atlet renang Sulteng yang akan berlaga di PON Aceh-Sumut 2024/Ist

Nasional

Hadapi PON 2024, Danrem 132/Tadulako Cek Kesiapaan Atlet Renang Sulteng di Jakarta
Ilustrasi buruh menuntut kenaikan upah minimum/KSPI

Nasional

Kecewa Upah Hanya Naik 1.09 Persen, 2 Juta Buruh Ancam Mogok Nasional
Tingginya curah hujan mengakibatkan sejumlah daerah di Kabupaten Mamuju terendam banjir, Minggu (12/6/2022)/Ist

Nasional

Kabupaten Mamuju Dilanda Banjir 4 Hari Setelah Gempa Magnitudo 5,8 Mengguncang
Ilustrasi - Aksi ratusan mahasiswa di Kantor DPRD Sulawesi Tengah, Jalan Sam Ratulangi, Kecamatan Palu Timur, Kota Palu, Senin (11/4/2022)/hariansulteng

Nasional

Mahasiswa Gelar Aksi Tolak RKUHP di Ulang Tahun Jokowi Hari Ini
Foto udara kebakaran di Kodim 1307/Poso, Senin malam (26/05/2025)/Ist

Poso

Hanguskan 80-90 Persen Bangunan, Kebakaran di Kodim Poso Diduga karena Korsleting Listrik
Mahasiswi Untad, Annisa berbincang dengan Presiden Jokowi di acara acara Pameran Solusi Kebencanaan Adexco 2022 di Bali Art Collection, Badung, Bali pada Rabu (25/5/2022)/Instagram @cyan.indonesia

Nasional

Bertemu Jokowi, Mahasiswi Untad Minta Pemerintah Serius Dengarkan Aspirasi Anak Muda