Home / Sulteng

Minggu, 19 Juni 2022 - 19:45 WIB

NasDem Sulteng Target Sapu Bersih Kursi Pimpinan DPRD di Pemilu 2024

Sekretaris DPW NasDem Sulteng, Aristan/Ist

Sekretaris DPW NasDem Sulteng, Aristan/Ist

HARIANSULTENG.COM – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) NasDem Sulawesi Tengah (Sulteng) bertekad menjadi partai nomor satu di Bumi Tadulako.

Partai berlambang lingkaran biru itu menargetkan kemenangan mutlak di pemilihan umum (pemilu) 2024 mendatang.

Sekretaris DPW NasDem Sulteng, Aristan menerangkan bahwa pemilu 2024 merupakan kesempatan untuk mendulang kemenangan.

Pihaknya memiliki target untuk mengambil semua posisi pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) baik provinsi hingga kabupaten dan kota.

Baca juga  FMLB Lore Utara Siap Bersama Polri Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu 2024

“Target memenangkan 100 kursi DPR RI dan kursi pimpinan DPRD. Kemudian mengusung sendiri calon kepala daerah pada pilkada,” ungkap Aristan, Minggu (19/6/2022).

Belum lama ini, DPW NasDem Sulteng mengalami perombakan pengurus sebagai bagian upaya memenangkan pemilu 2024.

Baca juga  KPU Resmi Tetapkan Prabowo-Gibran Jadi Presiden dan Wakil Presiden RI Terpilih

Ketua DPW NasDem saat ini dijabat Nilam Sari Lawira menggantikan Atha Mahmud atas Surat Keputusan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) NasDem Nomor 260-Kpts/DPP-NasDem/VI/2022.

Pada pemilihan legislatif 2019, Nilam berhasil mencatatkan namanya sebagai perempuan pertama yang menjabat Ketua DPRD Sulteng. (Anw)

Share :

Baca Juga

Polresta Palu amankan 20 tersangka kasus kejahatan sepanjang Juli 2024/Ist

Palu

Jatanras Polresta Palu Tangani 18 Laporan Polisi Selama Juli 2024, Amankan 20 Tersangka
Ilustrasi gas elpiji/Pertamina

Energi

Harga Elpiji Non Subsidi Naik Termasuk di Sulteng, Ini Penyebabnya
Sekkot Palu, Irmayanti Pettalolo menjadi inspektur upacara peringatan Hari Lahir Pancasila di halaman Mako Polresta Palu, Sabtu (1/6/2024)/Ist

Palu

Irmayanti Pettalolo Pimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila di Halaman Mako Polresta Palu
Puncak Matantimali di Desa Matantimali, Kecamatan Marawola, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah/hariansulteng

Sigi

Pengunjung Wisata Puncak Matantimali Keluhkan Akses Jalan
Ilustrasi/Ist

Palu

7 Petugas KPPS Dirawat di RSUD Anutapura Palu karena Kelelahan, 5 Orang Jalani Rawat Inap
Risharyudi Triwibowo hadiri seminar enterpreuneur muda/Ist

Energi

Risharyudi Triwibowo, Enterpreuneur Muda Sulteng Juga Bisa Go Internasional
Mahasiswa gelar aksi menuntut cabut UU TNI di depan Kantor DPRD Sulteng, Kamis (20/03/2025)/hariansulteng

Palu

Revisi UU TNI Sah Jadi Undang-Undang, Mahasiswa Geruduk Kantor DPRD Sulteng
Anwar Hafid geram atas penebangan sebatang pohon di depan Rujab Gubernur Sulteng, Jalan Prof Moh Yamin, Kota Palu. (Foto: Istimewa)

Sulteng

Ironi Anwar Hafid: Geram Pohon Depan Rujab Ditebang, Ribuan Hektare di Morowali Terlupakan?