Home / Nasional / Sulteng

Senin, 16 Mei 2022 - 18:28 WIB

Densus 88 Tangkap 22 Terduga Pendukung Teroris MIT dan ISIS di Sulteng

Ilustrasi Densus 88 Antiteror Polri/Ist

Ilustrasi Densus 88 Antiteror Polri/Ist

HARIANSULTENG.COM – Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menangkap 22 terduga pendukung teroris di Sulawesi Tengah (Sulteng).

Mereka ditangkap pada Sabtu (14/5/2022) karena diduga sebagai simpatisan kelompok teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) dan Islamic State of Iraq and Syria (ISIS).

Selain di Sulteng, Densus 88 juga menangkap dua orang lainnya masing-masing di Bekasi dan Kalimantan Timur.

Baca juga  Pesan KSAD ke TNI di Wilayah Operasi Poso: Jangan Berpikir Bunuh DPO Teroris

“Densus 88 Antiteror Polri menangkap 24 tersangka teroris kelompok MIT Poso dan ISIS. Sebanyak 22 ditangkap di Sulteng, satu di Bekasi dan satu di Kaltim,” kata Karo Penmas Humas Polri, Brigjen Ahmad Ramadhan dalam keterangannya, Senin (16/5/2022).

Baca juga  Sesalkan Pernyataan Arteria Dahlan, Ridwan Kamil: Menyinggung Warga Sunda di Mana-mana

MIT merupakan kelompok teroris yang kini tersisa dua orang dan berbasis di Kabupaten Poso dan sekitarnya.

Prajurit TNI-Polri tergabung dalam Operasi Madago Raya hingga kini terus memburu keduanya di wilayah Poso, Sigi dan Parigi Moutong. (Sub)

Share :

Baca Juga

Sekkot Palu, Irmayanti Pettalolo resmi membuka penyelenggaraan pasar murah di halaman Pasar Bambaru, Kecamatan Palu Barat, Senin (24/02/2025)/Pemkot Palu

Palu

Pemkot Palu Gelar Pasar Murah Selama 2 Hari Jelang Ramadan
Ilustrasi - Aksi mahasiswa di depan Kantor DPRD Sulawesi Tengah, Senin (11/4/2022)/hariansulteng

Nasional

Pasal 273 RKUHP: Demo Tanpa Izin Dipenjara Satu Tahun
Wisuda Universitas Tadulako beberapa waktu lalu/Ist

Palu

Berikut Jadwal Lengkap Wisuda Untad Periode 109 dan 110
Warga dikejutkan dengan penemuan mayat perempuan di aliran sungai Desa Pakuli, Kecamatan Gumbasa, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Selasa (4/7/2023)/Ist

Sigi

Sempat Dilaporkan Hilang, Wanita di Sigi Ditemukan Meninggal di Sungai Desa Pakuli
Ilustrasi/Ist

Palu

BREAKING NEWS: Oknum Ustaz di Palu Jadi Tersangka Dugaan Pelecehan Santri di Bawah Umur
Jembatan Tinelala yang merupakan akses penghubung Desa Pasir Putih dan Desa Pendolo mengalami pengikisan akibat banjir/Ist

Poso

Jembatan Penghubung Desa Pasir Putih-Pendolo Terdampak Banjir, Kendaraan Roda 4 Tak Bisa Lewat
Aksi unjuk rasa dan pemblokiran Jl Trans Sulawesi, Kecamatan Tinombo Selatan, Kabupaten Parigi Moutong (Parimo), Sabtu (12/2/2022)/Ist

Parigi Moutong

Polisi Tindak Lanjuti Viralnya Pasien Meninggal karena Mobil Terhalang Demo di Parimo
Pencarian 2 remaja hanyut di Air Terjun Wera masih nihil, Selasa (27/2/2024)/Ist

Sigi

Pencarian 2 Remaja Hanyut di Air Terjun Wera Masih Nihil