Home / Palu

Kamis, 6 Januari 2022 - 12:49 WIB

Arus Lalu Lintas di Depan Kantor PB Alkhairaat Masih Normal Jelang Kedatangan Ma’ruf Amin

Arus lalu lintas di depan Kantor PB Alkhairaat Jl Sis Aljufri, Kelurahan Siranindi, Kecamatan Palu Barat, Kota Palu, Kamis (6/1/2022)/hariansulteng

Arus lalu lintas di depan Kantor PB Alkhairaat Jl Sis Aljufri, Kelurahan Siranindi, Kecamatan Palu Barat, Kota Palu, Kamis (6/1/2022)/hariansulteng

HARIANSULTENG.COM, PALU – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin dijadwalkan mengunjungi Pondok Pesantren Alkhairaat, Kota Palu, Sulawesi Tengah, Kamis (6/1/2022).

Dari informasi yang dihimpun, Ma’ruf Amin tiba di Pondok Pesantren Alkhairaat sekitar pukul 16.00 Wita.

Kondisi arus lalu lintas di Jalan Sis Aljufri, depan Kantor Pengurus Besar (PB) Alkhairaat hingga pukul 13.45 Wita terpantau masih normal.

Baca juga  Gubernur Kaltara dan Maluku Utara Hadiri Puncak Haul Guru Tua ke-54 di Palu

Kendaraan baik roda dua maupun empat dari arah selatan dan utara masih ramai melintas.

Namun di area dalam Pondok Pesantren Alkhairaat telah bersiaga aparat TNI-Polri melakukan persiapan penyambutan.

Baca juga  Mahasiswa Untad Gelar Aksi Bisu di Rektorat Tolak Kenaikan UKT

Diketahui, Wapres Ma’ruf Amin melakukan kunjungan kerja ke Kota Palu, Sulawesi Tengah untuk meninjau perkembangan rehabilitasi dan rekonstruksi pascagempa dan tsunami 2018 silam. (Agr)

Share :

Baca Juga

Selalu waspada terhadap penyalahgunaan data pribadi (Sumber: dukcapil.kemendagri.go.id)

Palu

Modus Lowongan Kerja Menjadi Agen Asuransi yang Berujung Rekening Fiktif
Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid memimpin langsung rapat kerja Pemerintah Kota Palu tahun 2025 di Ballroom Hotel Best Western, Kamis (23/01/2025)/Pemkot Palu

Palu

Rapat Kerja Pemkot Palu 2025, Hadianto Rasyid Tekankan Efisiensi Anggaran
Aristan menjadi pemantik diskusi bertajuk "Sikap Anak Muda Terhadap Demokrasi dan Pemilu 2024" yang diselenggarakan Walhi Sulteng, Jumat (9/2/2024)/hariansulteng

Palu

Tambang Ilegal di Poboya Berlarut-larut, Wakil Ketua DPRD Soroti Kinerja Polda Sulteng
Cindy Gulla diserbu pengunjung usai saksikan paduan suara di acara festival kebangsaan di Kota Palu, Senin (8/8/2022)/hariansulteng

Palu

Momen Cindy Gulla Jadi Sasaran Foto Saat Hadiri Festival Kebangsaan di Palu
Bakal calon wali kota Palu, Hidayat/Ist

Palu

Klaim Sudah Ada Investor, Hidayat Pastikan Bangun Kembali Mall Tatura Jika Menang Pilkada Kota Palu
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palu, Sulawesi Tengah mulai melakukan simulasi pelipatan kotak suara dan surat suara, Senin (18/12/2023)/Ist

Palu

KPU Kota Palu Gelar Simulasi Pelipatan Kotak-Surat Suara Pemilu 2024
Ilustrasi restoran/Ist

Palu

Jelang Nataru, Pemkot Palu Batasi Jam Operasional Restoran Hingga Pukul 22.00 Wita
AMSI Sulteng menggelar serial diskusi bertajuk "Menelusuri Luka Bumi Palu: Mengungkap Realita Penambangan Emas Liar di Kota Palu", Selasa (20/8/2024)/hariansulteng

Palu

AMSI Sulteng Gelar Serial Diskusi Dampak Buruk Pertambangan Ilegal