Home / Donggala

Kamis, 16 Februari 2023 - 14:52 WIB

Donggala Gelap Gulita, Ini Penyebabnya

Ilustrasi pemadaman listrik/Ist

Ilustrasi pemadaman listrik/Ist

HARIANSULTENG.COM, DONGGALAHujan dan angin kencang yang melanda Kabupaten Donggala dini hari tadi, mengakibatkan pasokan listrik terhenti kebeberapa wilayah, Kamis (16/2/2023) pagi.

Manager PLN ULP Donggala Vito Tafwidh Raharso mengatakan, terhentinya pasokan listrik di Kabupaten Donggala terjadi sejak pukul 05:40 Wita.

Baca juga  Kantor BPKAD Donggala Digeledah Kejari Terkait Dugaan Korupsi

Setelah disidiki, kata Vito Tafwidh Raharso, penyebabnya dikarenakan adanya pohon kepala yang tumbang dan menyebabkan kabel PLN putus.

“Sampai saat ini personil masih sementara melakukan penelusuran jaringan dilapangan meski cuaca kurang bersahabat,” ujar Vito Tafwidh Raharso.

Vito Tafwidh Raharso menambahkan, pihaknya sedang berupaya melakukan perbaikan sedini mungkin agar pasokan listrik dapat teraliri kembali.

Baca juga  Diguyur Hujan Sejak Pagi Hari, 6 Wilayah di Sigi dan Poso Mati Lampu

Ia juga meminta masyarakat dapat bersabar dan memohon maaf atas ketidaknyamanan yang terjadi.

“Semoga penyebab gangguan dapat segera ditemukan. ULP Donggala memohon maaf atas ketidaknyamanan ini,” imbuhnya.

Share :

Baca Juga

Polres Donggala menangkap seorang ibu rumah tangga (IRT) berinisial I (52) terkait tindak pidana penyalahgunaan narkotika/hariansulteng

Donggala

Polisi Ciduk IRT di Donggala Konsumsi Sabu untuk Mengatasi Diabetes
Komunitas Rumah Literasi Ceria bersama dengan Tadulako Youth Movement melaksanakan kegiatan Sudut Cakrawala dan edukasi literasi di Desa Lumbudolo, Kabupaten Donggala/Ist

Donggala

Rumah Literasi Ceria Kenalkan 6 Literasi Dasar Lewat Program Sudut Cakrawala di Desa Lumbudolo
Bupati Donggala Kasman Lassa

Donggala

Bupati Donggala Target Vaksinasi 2.231 Anak Usia 6-11 Tahun 
Sidang virtual pembacaan putusan oleh JPU Kejari Donggala terhadap terdakwa kasus sabu-sabu seberat 95 kilogram, Selasa (11/1/2022)/Ist

Donggala

4 Terdakwa Narkoba 95 Kilogram Sabu di Donggala Dituntut Hukuman Mati
Dua pendaki yang sempat dilaporkan hilang saat mendaki di Gunung Gawalise, Desa Salungkaenu, Kecamatan Banawa Selatan, Kabupaten Donggala, ditemukan selamat, Selasa (12/11/2024)/Ist

Donggala

2 Pendaki Remaja yang Hilang di Gunung Gawalise Ditemukan Selamat
Afid Pemuda Dusun 3 (Tiga) Sintulu, Desa Lumbumamara rencananya akan siap berkontestasi di Pilkades di salah satu Desa di Kecamatan Banawa Selatan tersebut/istimewa

Donggala

Pemuda Sintulu Siap Maju di Pilkades Lumbumamara
Polres Donggala musnahkan barang bukti hasil Operasi Pekat Timombala 2023, Senin (17/4/2023)/Ist

Donggala

Hasil Operasi Pekat Tinombala, Polres Donggala Musnahkan Miras hingga Senjata Rakitan
Polres Donggala gelar jumpa pers pengungkapan kasus TPPO/hariansulteng

Donggala

Polres Donggala Ringkus Pasutri Terlibat Perdagangan Manusia, Kirim Korban ke Arab Saudi