Home / Palu

Rabu, 14 Agustus 2024 - 20:08 WIB

Kapolda Irjen Agus Nugroho Kukuhkan Pengurus Komite Olahraga Polri Polda Sulteng

Kapolda Irjen Agus Nugroho mengukuhkan pengurus Komite Olahraga Polri (KOP) Polda Sulteng, Rabu (14/8/2024)/Ist

Kapolda Irjen Agus Nugroho mengukuhkan pengurus Komite Olahraga Polri (KOP) Polda Sulteng, Rabu (14/8/2024)/Ist

HARIANSULTENG.COM, PALU – Kapolda Irjen Agus Nugroho mengukuhkan pengurus Komite Olahraga Polri (KOP) Polda Sulteng, Rabu (14/8/2024).

Proses pengukuhan dilakukan di sela penutupan Rakernis SDM yang berlangsung di Swiss Belhotel, Kota Palu.

Agus menjelaskan bahwa Komite Olahraga Polri memiliki peran penting dalam peningkatan kualitas sumber daya manusia Polri melalui pembinaan olahraga.

Baca juga  Cerita Mahasiswi Untad Diajak Tidur Pemilik Kos, Diduga Oknum Polisi

“Keberadaan Komite Olahraga Polri, baik tingkat nasional maupun internasional, diharapkan mampu mendorong public trust Polri untuk bergerak semakin positif,” ungkapnya.

Hal tersebut, ujar dia, seiring dan sejalan dengan program Kapolri melalui program transformasi menuju Polri yang Presisi.

Baca juga  Bidhumas Polda Sulteng Terima 8 Mahasiswa Magang dari Untad dan Unsrat

Dikatakan Agus, perubahan yang dilakukan institusi Polri harus cepat dan benar-benar dirasakan manfaatnya oleh masyarakat.

“Program pembinaan prestasi terhadap atlet Polri diharapkan dapat menjadi bagian dari kontribusi positif institusi Polri dalam mengabdikan diri kepada masyarakat, bangsa dan negara,” pungkasnya.

(Fat)

Share :

Baca Juga

Personel brimob Polda Sulteng turut mengamankan jalannya pertandingan Liga 2 babak ke-11 antara Persipal melawan Persibo Bojonegoro, Sabtu (14/12/2024)/Ist

Olahraga

Satbrimob Polda Sulteng Dikerahkan Amankan Laga Liga 2 Persipal vs Persibo di Stasion Gawalise
Pemerintah Kota (Pemkot) Palu meluncurkan ajang olahraga berskala nasional bernama Palu Sport Event (PSE) 2023/Pemkot Palu

Palu

Pemkot Luncurkan ‘Senka’ sebagai Maskot Palu Sport Event 2023
Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid/hariansulteng

Palu

Sampaikan Duka Cita Atas Tragedi Kanjuruhan Malang, Wali Kota Palu: Tak Ada Sepakbola Seharga Nyawa
Polisi terjunkan 749 personel amankan kegiatan jalan santai dari pasangan Ahmad Ali-Abdul Karim Aljufri dan Anwar Hafid-Reny Lamadjido/Ist

Palu

Ahmad Ali dan Anwar Hafid Sama-sama Gelar Jalan Santai Besok, Polisi Terjunkan 749 Personel
Dinding panjat Mapala Galara FEB Untad Jl Soekarno Hatta, Kelurahan Tondo, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu/Ist

Palu

80 Peserta Siap Ramaikan Kompetisi Panjat Tebing Mapala Galara FEB Untad
Asisten bidang Administrasi Umum Setda Kota Palu, Imran menghadiri gala dinner dalam rangkaian rakernas YPKBK ke-XIV, Jumat (14/03/2025)/Pemkot Palu

Palu

Kota Palu Jadi Tuan Rumah Rakernas XIV Yayasan Pelayanan Kesehatan Bala Keselamatan
Ilustrasi/iStock

Palu

Komunitas Transpuan di Palu Melawan Stigma dan Harapannya di Pemilu 2024
Mahasiswa Untad gelar aksi spontanitas tolak revisi UU TNI, Selasa malam (18/3/2025)/Ist

Palu

Mahasiswa Untad Gelar Aksi Spontanitas Tolak Revisi UU TNI