Home / Sigi

Senin, 15 Agustus 2022 - 23:17 WIB

Nama Desa Sambo di Sulteng Mendadak Viral Gegara Kasus Brigadir J

Desa Sambo, Kecamatan Dolo Selatan, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah/Ist

Desa Sambo, Kecamatan Dolo Selatan, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah/Ist

HARIANSULTENG.COM, SIGI – Sebuah desa di Sulawesi Tengah mendadak viral di media sosial di tengah ramainya kasus Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J.

Desa tersebut yakni Desa Sambo, Kecamatan Dolo Selatan, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah.

Pasalnya, Desa Sambo mirip dengan nama Irjen Ferdy Sambo sebagai tersangka pembunuhan terhadap Brigadir J.

Baca juga  Warga Stres Hingga Meninggal di Huntara, Penyintas Bencana di Sigi Minta Perhatian Jokowi

Dilansir dari laman resminya, Desa Sambo merupakan salah satu dari 12 Desa di Kecamatan Dolo Selatan.

Wilayah Desa Sambo mempunyai luas sekitar 697 hektare yang beriklim tropik basah serta memiliki curah hujan sebesar 200 – 300 mm per tahun.

Desa Sambo memiliki intensitas curah hujan sedang sehingga suhu udara tinggi dan kategori ini dinilai cukup untuk mendukung kegiatan masyarakat dalam bidang pertanian.

Baca juga  Dalam Semalam, 3 Mobil Tabrak Pembatas Jalan di Tugu Biromaru Sigi Akibat Minimnya Penerangan

Potensi di bidang pertanian dan perkebunan merupakan sektor unggulan yang terdapat di Desa Sambo, seperti komoditas padi, jagung, kelapa, kakao, pisang dan tanaman holtikultura. (Des)

Share :

Baca Juga

Empat hari tidak kunjung pulang, seorang warga Desa Bulili, Kecamatan Nokilalaki, Kabupaten Sigi, ditemukan sudah tidak bernyawa/istimewa humas basarnas

Sigi

Tujuh Hari Tak Pulang, Petani di Sigi Ditemukan Meninggal Dunia
Ilustrasi modus penipuan melalui Whatsapp/Ist

Sigi

Kembali Terjadi, Beredar Pesan Whatsapp Penipuan Mengatasnamakan Wakil Bupati Sigi
Masyarakar Desa Kamarora mengungsi pascagempa magnitudo 5,3/Ist

Sigi

Pengungsi Gempa Sigi Butuh Makanan Siap Saji hingga Selimut
Penyintas bencana asal Sigi, Amir DM menghadiri konsolidasi bersama sejumlah aktivis di Kota Palu terkait penyediaan huntap, Selasa (28/12/2021)/hariansulteng

Sigi

Warga Stres Hingga Meninggal di Huntara, Penyintas Bencana di Sigi Minta Perhatian Jokowi
Muhammad J Wartabone hadiri zikir dan sholawat akbar peringatan Maulid Nabi Muhammad di Kabobona/Ist

Sigi

Muhammad J Wartabone Hadiri Zikir dan Sholawat Akbar Peringatan Maulid Nabi Muhammad di Kabobona
Sisa kelompok teroris MIT/Ist

Parigi Moutong

MUI Sulteng Minta Masyarakat Terbuka Beri Informasi Jika Melihat 3 Teroris MIT
Masyarakat Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, digegerkan dengan penemuan sesosok mayat perempuan dalam kondisi hangus terbakar, Selasa (21/3/2023)/Ist

Sigi

Polisi Telah Tetapkan Lebih dari Satu Tersangka di Kasus Penemuan Mayat Hangus Terbakar di Sigi
Ilustrasi/Ist

Sigi

BREAKING NEWS: Pegawai PTUN Palu Ditikam OTK, Pelaku Diamuk Massa